SuaraBatam.id - Warga di Perumahan Cipta Green Mansion, Tanjungpinggir, Sekupang, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri), mengeluh kesulitan air selama dua bulan.
Seorang warga, Aditya, menyebut untuk mendapatkan air ia mengandalkan membeli air tangki.
"Kami sangat prihatin dengan situasi ini. Kami telah mengeluh kepada RT, namun tidak ada solusi yang diberikan oleh pihak SPAM," ujar dia, Rabu (31/5/2023), dilansir dari Batamnews--jaringan suara.com.
Namun, ironisnya kata dia, warga tetap membayar tagihan air hingga mencapai lebih dari Rp 500 ribu per bulan, sedangkan sebelumnya mereka hanya membayar sekitar Rp 150 ribuan.
Aditya mengungkapkan bahwa dia telah tinggal di perumahan tersebut selama lebih dari empat tahun. Bahkan, beberapa tetangga di sekitarnya telah memutuskan untuk menjual rumah mereka karena masalah pasokan air ini, termasuk dirinya sendiri
Selain di Perumahan Green Mansion, masalah kekurangan pasokan air juga terjadi di Central Park Residence. Para warga di Central Park bahkan membuat papan karangan bunga sebagai tanda bela sungkawa atas terhentinya pasokan air di daerah tersebut.
Berita Terkait
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya