SuaraBatam.id - Kedekatan Luna Maya dengan Maxime Bouttier ramai dibicarakan publik. Hal tersebut tampaknya dipicu dengan foto-foto kebersamaan mereka di media sosial.
Terlebih ketika Luna datang ke ultah Maxime. Dugaan lain kedekatan mereka yakni terciduk memakai cincin yang sama saat liburan ke Paris beberapa waktu lalu.
Ketika diminta keterangan, Luna Maya tetep memberikan penjelasan yang menggantung.
"Ya doain aja ya, kalau berteman ya doain yang baik-baik. Kalau mau (hubungan) yang gimana-gimana doain juga yang baik-baik," kata Luna Maya, dikutip pada Sabtu (27/5/2023).
Ditanya terkait kedekatannya dengan Maxime, Luna tak bisa menjelaskan.
"Ya kita lihat nanti," ujarnya lagi.
Luna Maya menegaskan agar ia cukup didoakan saja dan berterima kasih karena tahu banyak orang yang mendukung hubungannya dengan Maxime Bouttier.
"Ya terima kasih kalau didukung, masa nggak didukung sih orang baik-baik," ujar Luna Maya seraya tertawa.
Disinggung mengenai kelanjutan hubungannya dengan Maxime Bouttier, Luna Maya mengaku tak berharap banyak. Ia lagi-lagi hanya memohon doa baik.
Baca Juga: Jawaban Luna Maya Soal Kedekatannya dengan Maxime Bouttier: Doain yang Baik-baik
"Ya didoain aja apa pun itu, alhamdulillah terima kasih kalau selalu didoain yang baik-baik. Seneng deh," kata Luna Maya lagi.
Berita Terkait
-
Luis Enrique Sebut Kekalahan PSG Tak Adil, Mimpi Treble Beruntun Pupus di Tangan Tetangga
-
Diduga Bela Timothy Ronald, Hotman Paris Sebut Ribuan Dosen Bisa Dipenjara!
-
Hasil Piala Prancis: PSG Tersingkir Usai Kalah Tipis 0-1 dari Rival Sekota Paris FC
-
Hotman Paris Sebut Ada Podcaster Jago Selingkuh, Doktif: Inisial DRL
-
Sudah Jadi Istri Maxime Bouttier, Luna Maya Masih Simpan Postingan tentang Ariel NOAH
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar