SuaraBatam.id - Denny Sumargo tampaknya masih santai saat dirinya dikabarkan ikut terseret kasus dugaan perselingkuhan yang dilakukan oleh Rozy Zay Hakiki dan ibu mertuanya.
Sebelumnya Denny Sumargo menyiarkan pengakuan mantan istri Rozy Zay, Norma Risma yang menguak aib pernikahan mereka.
Akibatnya diduga pebasket sombong itu ikut dilaporkan ke polisi oleh Rozy.
Menurut Kuasa hukum Rozy, Densu dilaporkan karena dianggap telah memviralkan masalah kliennya dan menyudutkan Rozy.
Sementara Denny Sumargo belum memberikan tanggapan terkait laporan itu, malahan ia asyik pamer aksi kocak bermain lato-lato.
"Kegiatan random bapak-bapak sebelum kerja," kata Denny.
"Aah masih tetap usaha," timpalnya.
Sebelumnya, Densu mengundang Norma di podcast terbarunya pada 28 Desember 2022. D
alam podcast tersebut, Norma Risma diketahui membeberkan kronologi penggerebekan di kontrakannya dan Rozy.
Baca Juga: Bunda Corla Rilis Lagu di Youtube, Ditonton Ratusan Ribu Orang Sampai Ingin Berjoget
Berita Terkait
-
Mau Download Video YouTube? Jangan Asal, Kenali Aturan dan Risikonya
-
Sekuel Resmi Digarap, Igor Saykoji Unggah Foto Langka di Balik Layar Film 5 CM
-
Bikin Gaduh Usai Sebut Pemilik Podcast Juara Selingkuh, Hotman Paris: Cuma Iseng Aja
-
Denny Sumargo Respons Isu Pelukan dengan Ani-ani di Bali
-
3 Rangkaian Skincare Wajah Milik Denny Sumargo, Cocok untuk Pria Aktif
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar