
SuaraBatam.id - Seorang karyawan PT Metal Indonesia, Kota Batam, Kepulauan Riau (Kepri), ditemukan gantung diri di tempatnya bekerja, Jumat (11/11/2022) pagi.
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, Kapolsek Batu Aji, Kompol Restia Octane Guchy mengatakan pria itu ditemukan gantung diri didalam ruangan yang merupakan gudang tempat penyimpanan barang-barang.
"Ya ditemukan di TKP gudang barang-barang milik PT Metal Indonesia di kawasan Bintang Industri Kecamatan Batu Aji, Kota Batam," ujar Guchy, Sabtu (12/11/2022).
Menurutnya, korban berinisial SA (28). Pria kelahiran Palembang tersebut beralamat di Perumahan Prima Garden Blok D1 Nomor 20, Kota Batam.
Baca Juga: Ekonomi Berkecukupan, Kerabat Heran Keluarga Rudyanto Diduga Tewas Kelaparan di Kalideres
Lanjutnya, peristiwa tersebut pertama kali diketahui oleh karyawan lainnya. Kemudian pihak perusahaan melaporkan peristiwa itu ke Polsek Batu Aji.
Pada pukul 10:00 WIB, Unit Reskrim Polsek Batu Aji dan juga tim Inafis Polresta Barelang langsung menuju lokasi untuk melakukan olah TKP.
"Kita lakukan evakuasi serta olah TKP di tempat kejadian bersama tim Inafis Polresta Barelang," kata dia.
Dikatakannya bahwa pihaknya saat ini tengah melakukan penyelidikan terkait motif yang dilakukan korban.
Saat ini jenazah tengah berada di Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kepri untuk dilakukan visum lebih lanjut.
Baca Juga: Polisi Sebut Faktor Lapar Belum Bisa Tentukan Penyebab Tewasnya Satu Keluarga di Kalideres
"Masih kita selidiki, jenazah kita bawa ke Rumah Sakit Bhayangkara Polda Kepri," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Grit Tanpa Dukungan, Karyawan Milenial Tergoda Berpindah Kerja
-
Ketika Loyalitas Karyawan Tidak Dibalas dengan Kemanusiaan
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
General Motors PHK 500 Karyawan, Paling Banyak di Wilayah Ini
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
Terpopuler
- Dosen Asal Semarang Tewas Bersimbah Darah di Kamar Kos Sleman, Ini Kata Polisi
- 7 Produk Skincare Pemutih Wajah Recommended Bersertifikat BPOM
- Akal Bulus Demi Raih Piala Asia U-17 2025: Arab Saudi Main dengan '12 Pemain'?
- Pemain Sinetron Inisial FA Ditangkap Kasus Narkoba, Siapa?
- 5 Rekomendasi Serum Mencerahan Wajah: Tersedia di Indomaret, Harga Mulai Rp18 Ribuan
Pilihan
-
Gyukatsu Kyoto Katsugyu Hadir di Tangsel: Sensasi Daging Lumer di Mulut, Autentik Kyoto!
-
Sengketa PSU Siak Berlarut-larut: Jangan sampai Nafsu Berkuasa Merusak Sosial Ekonomi
-
Diisi Tokoh Top Dunia! Danantara Masih Mandul, Tajinya Belum Terlihat
-
Sosok Mbok Yem, 'Penjaga' Gunung Lawu dan Warungnya yang Legendaris
-
Ormas 'Obok-obok' Proyek Pabrik BYD, BKPM: Ini Citra Buruk, Indonesia Seolah Jadi Sarang Preman
Terkini
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan
-
BRI Dukung Usaha Lokal Perhiasan Batu Alam Tembus Pasar Global
-
Catatkan Prestasi Gemilang, Layanan Wealth Management BRI Raih Penghargaan Internasional