SuaraBatam.id - Pernikahan bisa saja menjadi membosankan ketika memasuki usia 5 sampai 10.
Hal itu bisa terjadi jika masing-masing sudah menemukan rutinitas masing-masing.
Kendati demikian, hal tersebut tentu gak boleh dibiarkan begitu saja.
Berikut ada beberapa cara mengatasi rasa bosan dalam pernikahan, dilansir dari herstory:
Baca Juga: Apabila Seorang Suami Cerai dengan Istrinya, Gus Baha: Mahar Jangan Diambil Lagi
Berikan kejutan untuk pasangan
Sebuah kejutan gak akan pernah membosankan, karena itu gak ada salahnya memberikan pasangan kejutan. Nggak perlu menunggu momen yang pas, siapkan saja kejutan kecil yang siple namun bisa membuatnya bahagia.
Buat wishlist
Untuk mengatasi rasa bosan dalam pernikahan coba buat daftar keinginan. Kamu dan pasangan bisa saling menuliskan hal-hal baru yang ingin dilakukan.
Coba hal baru
Baca Juga: 4 Tips Bebas dari Lilitan Utang agar Rumah Tangga Aman Tenteram
Tentu akan bosan jika melakukan hal yang berulang secara terus menerus. Sebab itu, coba lakukan perubahan dengan melakukan hal baru. Misalnya mencoba makanan di restoran baru, liburan ke tempat baru, atau hal baru lainnya.
Berita Terkait
-
Raffi-Nagita Dijadikan Contoh Marriage Is Not Scary, Netizen: Dia Bisa Lewati Badainya
-
5 Fakta Pernikahan Ayus dan Nissa Sabyan, Maharnya Cuma Segini
-
Publik Lupa Kasus: Potret sebelum Nikah dari Nissa Sabyan Bersama Vespa Mahal Tuai Pujian Setinggi Langit
-
Nissa Sabyan 'Cuma' Dapat Mahar Emas 3 Gram dan Uang Rp200 Ribu dari Ayus, Berapa Tarif Manggung Sabyan Gambus?
-
Kapan Tanggal Pernikahan Nissa Sabyan dan Ayus? Maharnya Emas 3 Gram serta Uang Rp200 Ribu
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024