SuaraBatam.id - Dua bocah di Batam terekam CCTV mencuri helm seharga Rp1,8 juta di Parkiran Mega Mal.
Pada akhirnya, Rabu (19/10/2022) keduanya menyerahkan diri ke Polsek Batam Kota.
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, aksi mereka terekam CCTV lengkap dengan nopol kendaraan yang mereka pakai berboncengan waktu itu.
Dua bocah itu berboncengan menggunakan sepeda motor jenis Honda Scoppy menggondol helm jenis full face.
Pemilik helm, Johanes mengatakan kedua bocah mendatangi Polsek Batam Kota bersama pihak keluarga. Mereka ingin menyelesaikan permasalahan pencurian tersebut.
"Maksud dan tujuannya baik, mereka mengakui kesalahannya," ujar Johanes, Kamis (19/10/2022).
Permasalahan tersebut akhirnya diselesaikan secara kekeluargaan. Dirinya telah mencabut laporan kepolisian dan memilih memaafkan perbuatan kedua pelaku.
Sementara, helm full face hasil curian tersebut telah dijual oleh kedua bocah itu. Mereka pun berniat untuk mengganti.
"Mereka ganti rugi sesuai nota harga helm, kita anggap selesai dan saya juga sudah memaafkan serta mencabut laporan," kata Johanes.
Baca Juga: Tiga Anak Dilaporkan Mengalami Gagal Ginjal Akut Misterius
Berita Terkait
-
Kejari Batam: Kasus TPPO dan PMI Ilegal Marak, Lima Hingga Sepuluh Perkara Tiap Bulan
-
5 Helm Bogo Retro Murah Mulai Rp100 Ribuan, Cocok untuk Hijabers dan Penggemar Gaya Klasik
-
4 WNA Jadi Tersangka Kasus Kebakaran Kapal PT ASL Shipyard di Batam
-
Belasan Nyawa Melayang di Galangan Kapal PT ASL Shipyard: Kelalaian atau Musibah?
-
Rentetan Kecelakaan Kerja di Galangan PT ASL Shipyard Kembali Terjadi, Polisi Turun Tangan
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen