
SuaraBatam.id - Pemeran karakter Rubeus Hagrid dalam film Harry Potter yakni Robbie Coltrane meninggal dunia.
Ia meninggal meninggal dunia di usianya yang ke 72 tahun. Dikutip dari herstory, ia dikabarkan meninggal di rumah sakit dekat rumahnya di Labert, Skotlandia.
Pria kelahiran 1950 ini diketahui memang dalam kondisi kesehatan yang buruk selama dua tahun belakangan ini.
Banyak orang di berbagai kalangan yang merupakan penggemar dari Robbie Coltrane mengucapkan belasungkawa yang mendalam atas wafatnya sosok ‘Hagrid’ yang legendaris ini.
Baca Juga: Robbie Coltrane Sosok Ikonik di Film Harry Potter Meninggal Dunia, Keyword RIP Legend Menggema
Dikutip dari akun Instagram resmi film Harry Potter @harrypotterfilm juga mengucapkan kepedihannya yang mendalam atas perginya Coltrane untuk selamanya.
“We are hugely saddened to hear of the passing of the magnificent Robbie Coltrane who played Hagrid with such kindness, heart and humour in the Harry Potter film,” tulisnya.
“He was a wonderful actor, a friend to all and he will be deeply missed,” tambahnya.
Akun Twitter resmi dari film Harry Potter @wizardingworld pun menuliskan bela sungkawanya dengan keterangan yang sama.
Tidak ketinggalan, penulis buku dari film yang dibintanginya tersebut juga mengungkapkan kepedihannya.
Baca Juga: Perjalanan Karier Robbie Coltrane, Pemeran Hagrid di Film Harry Potter Meninggal Dunia
“I’ll never know anyone remotely like Robbie again. He was an incredible talent, a complete one off, and I was beyond fortunate to know him, work with him and laugh my head off with him,” katanya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Tak Hanya Harry Potter! Ini 4 Novel Fantasi Dunia Sihir yang Wajib Dibaca
-
Xiaomi Rilis Power Bank dan HP Midrange Harry Potter Edition, Harganya Terjangkau
-
Kenapa Casting Snape Kulit Hitam di Reboot Harry Potter jadi Kontroversi?
-
Serial Harry Potter Resmi Umumkan Jajaran Pemain, Diisi Wajah-Wajah Baru
-
6 Cast Series Harry Potter Resmi Diumumkan, Pemeran Snape Tuai Pro Kontra
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
Alih-alih ke Eropa, Ramadhan Sananta Malah Gabung Klub Brunei Darussalam
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan