SuaraBatam.id - Roro Fitria tetap tak mau mempertahankan rumah tangganya dengan Andre Irawan. Ia tak tahan dengan kelakuan suaminya yang suka berselingkuh sehingga sebabkan ia jadi trauma.
"Sampai kemarin pas mediasi itu kan wajah Andre pun terkesan menghina dan diduga menggampangkan. Jadi Nyai ini sampai sekarang masih trauma," kata kuasa hukum Roro Fitria, Asgar Sjarfi di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, dikutip dari HerStory Rabu, (12/10/2022).
Menurutnya, Andre Irawan belum bisa lepas dari kebiasaan buruk menjalin hubungan dengan banyak perempuan.
Sudah 10 bulan Roro mendapati suaminya menjalin hubungan gelap dengan perempuan lain.
"Diduga Andre ini mabuk janda, makanya tidak dimaafkan sama Nyai," kata Asgar Sjarfi.
Cerita Roro Fitria, Andre Irawan berhubungan dengan lebih dari satu janda.
"Itu semua sudah ditelusuri Nyai. Diduga ada yang sudah beranak, ada yang belum," ucap Asgar Sjarfi.
Oleh karenanya, Roro Fitria sudah tidak punya alasan mempertahankan rumah tangga dengan Andre Irawan. Ia bahkan siap membuktikan dugaan perselingkuhan sang suami dalam sidang pembuktian nanti.
Roro Fitria menggugat cerai Andre Irawan pada 14 September 2022 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Baca Juga: Ngotot Cerai, Roro Fitria Minta Nafkah Rp30 Juta dari Andre Irawan
Roro Fitria dan Andre Irawan menikah pada 21 Desember 2021. Mereka baru saja dikaruniai anak laki-laki bernama Muhammad Sulthan Al-Fathir yang lahir pada 26 Agustus 2021 lalu.
Berita Terkait
-
Cerai dari Istri, Ari Lasso Sadar Ada Kesan Tak Tahu Terima Kasih Didampingi Berjuang Lawan Kanker
-
Profil Anak-anak Ari Lasso dan Vita Dessy: Orangtuanya Bercerai Setelah 25 Tahun Menikah
-
Beda Agama sampai Sempat 3 Kali Nikah, Ari Lasso dan Vitta Dessy Akhirnya Malah Bercerai
-
Motif Perceraian Ari Lasso dan Vitta Dessy, Sepakat Pisah Usai 25 Tahun Menikah
-
Biodata dan Agama Vitta Dessy, Mantan Istri Ari Lasso
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra