
SuaraBatam.id - Roro Fitria tetap tak mau mempertahankan rumah tangganya dengan Andre Irawan. Ia tak tahan dengan kelakuan suaminya yang suka berselingkuh sehingga sebabkan ia jadi trauma.
"Sampai kemarin pas mediasi itu kan wajah Andre pun terkesan menghina dan diduga menggampangkan. Jadi Nyai ini sampai sekarang masih trauma," kata kuasa hukum Roro Fitria, Asgar Sjarfi di Pengadilan Agama Jakarta Selatan, dikutip dari HerStory Rabu, (12/10/2022).
Menurutnya, Andre Irawan belum bisa lepas dari kebiasaan buruk menjalin hubungan dengan banyak perempuan.
Sudah 10 bulan Roro mendapati suaminya menjalin hubungan gelap dengan perempuan lain.
"Diduga Andre ini mabuk janda, makanya tidak dimaafkan sama Nyai," kata Asgar Sjarfi.
Cerita Roro Fitria, Andre Irawan berhubungan dengan lebih dari satu janda.
"Itu semua sudah ditelusuri Nyai. Diduga ada yang sudah beranak, ada yang belum," ucap Asgar Sjarfi.
Oleh karenanya, Roro Fitria sudah tidak punya alasan mempertahankan rumah tangga dengan Andre Irawan. Ia bahkan siap membuktikan dugaan perselingkuhan sang suami dalam sidang pembuktian nanti.
Roro Fitria menggugat cerai Andre Irawan pada 14 September 2022 di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.
Roro Fitria dan Andre Irawan menikah pada 21 Desember 2021. Mereka baru saja dikaruniai anak laki-laki bernama Muhammad Sulthan Al-Fathir yang lahir pada 26 Agustus 2021 lalu.
Berita Terkait
-
Roro Fitria Curiga Salmon Hotel yang Diberi ke Anaknya Tak Segar, Ini Penjelasannya
-
Roro Fitria Kesal Tak Ada Dokter Jaga Saat Anaknya Keracunan di Hotel Bintang 5
-
Roro Fitria Bongkar Respons Hotel yang Terkesan Meremehkan Saat Anaknya Keracunan
-
Kronologi Anak Roro Fitria Keracunan Makanan Usai Makan Salmon di Hotel Bintang 5
-
Sarwendah Ngotot Ogah Dibilang Terkenal karena Dinikahi Ruben Onsu, Kenapa?
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
Daftar 5 Mobil Bekas yang Harganya Nggak Anjlok, Tetap Cuan Jika Dijual Lagi
-
Layak Jadi Striker Utama Persija Jakarta, Begini Respon Eksel Runtukahu
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Fenomena Rojali dan Rohana Justru Sinyal Positif untuk Ekonomi Indonesia
-
5 Rekomendasi HP 5G Xiaomi di Bawah Rp 4 Juta, Harga Murah Spek Melimpah
Terkini
-
Ajukan BRI Easy Card via Online, Nikmati E-Voucher Spesial Senilai Rp100 Ribu
-
Warga Batam Siap-siap! Listrik Padam 23-25 Juli 2025, Cek Wilayahmu
-
BRImo Catat Pertumbuhan Pengguna 21,2%, Capai 42,7 Juta Berkat Kemudahan Bertransaksi
-
Pinjol Ilegal Hantui Desa, BRI Siapkan Jurus Pamungkas Lewat Koperasi Merah Putih
-
Dividen Menggiurkan, Saham BBRI Jadi Primadona Setelah Program Kopdes Merah Putih Diluncurkan