
SuaraBatam.id - Hujan deras tanpa henti terus mengguyur Batam dari pagi hingga sore ini. Akibatnya berbagai tempat dan ruas jalan di Batam banjir, Kamis (6/10/2022).
Melansir Batamnews--jaringan suara.com, banjir di Batam terpantau di kawasan bisnis Nagoya, Seraya, Bengkong, Nongsa, Tiban Kampung dan sejumlah wilayah lainnya.
Pur, warga Bengkong Indah Swadebi, menyebut tempat usahanya berupa konter pulsa dan handphone terendam banjir.
"Dari dulu di sini langganan banjir, saat ini banjir sudah hampir selutut orang dewasa," ujar Pur kepada Batamnews.
Baca Juga: Palembang Kembali Hujan, Sejumlah Wilayah Sumsel Ini Diprediksi Hujan Hingga Malam Hari
Akibat banjir tersebut, barang-barang dagangannya terpaksa harus diungsikan ke lantai dua. Namun, banjir terus menerus dapat merusak beberapa barang yang berada di konter handphone miliknya.
"Lemari dan meja sudah mulai hancur, kita tak bisa ungsikan ini ke lantai 2," kata dia.
Hal yang sama diungkapkan oleh Hidayat, warga Kaveling Sambau IV, Nongsa. Rumah yang dihuninya bersama sejumlah rumah milik warga terendam banjir.
"Kami menilai banjir terjadi sejak ada pembangunan perumahan di dekat kaveling tempat kami tinggal," kata dia.
Ketinggian air cukup mengganggu warga lantaran di dalam rumah mencapai lebih dari 1 meter.
Baca Juga: Lima Fakta Kirmir di TPU Sirnaraga Bandung Ambrol hingga Jenazah Nyaris Hanyut
"Barang-barang kami banyak yang rusak," ujarnya.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Chuu 'Only Cry in the Rain,' Ungkapan Perasaan Jujur Hanya saat Hujan Turun
-
Oli Mesin Tercampur Air, Musuh Tersembunyi di Balik Banjir
-
Mobil Terendam Banjir? Jangan Langsung Nyalakan Mesin
-
Fenomena Super New Moon, 11 Kelurahan di Jakut dan Kepulauan Seribu Berpotensi Terendam Banjir Rob
-
Harga Tiket Pesawat Medan-Batam Terkini, Sempat Rp17 Jutaan Sekali Terbang
Terpopuler
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- 1 Detik Resmi Jadi WNI, Pascal Struijk Langsung Cetak Sejarah untuk Timnas Indonesia di Liga Inggris
- Mobil Bekas Toyota di Bawah Rp100 Juta: Pilihan Terbaik untuk Kantong Hemat
- Sudahlah Lupakan Elkan Baggott, Pemain Berdarah Jakarta Ini Lebih Niat Bela Timnas Indonesia
Pilihan
-
Bocoran Eksklusif dari Belanda: Simon Tahamata Jadi Dirtek Timnas Indonesia?
-
BREAKING NEWS! Ciro Alves Tinggalkan Persib Bandung, Tulis Pesan Menyentuh Ini
-
Ong Kim Swee Sudah Hubungi Saddil Ramdani, Persib Ditikung Persis Solo?
-
Prediksi Persis Solo vs Persita Tangerang: Momentum Pasukan Laskar Sambernyawa
-
Geely Indonesia Beri Sinyal Kuat Akan Perkenalkan Geome Xingyuan di GIIAS 2025
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan