SuaraBatam.id - Pangeran Harry dan Meghan Markle dikabarkan telah turun strata bersama Pangeran Andrew.
Hal itu dampak dari keluarnya Pangeran Harry dari kerajaan pada tahun 2021.
Akibatnya ia kehilangan jabatan yang didapat selama 10 tahun di militer termasuk ketika dia bertugas di Afghanistan.
Meski sebelumnya posisi Pangeran Harry berada di bawah Pangeran William dan Kate Middleton di strata Kerajaan Inggris saat masih bekerja sebagai Senior Working Family Member. Tapi saat ini ia justru berada dibawah Putri Anne.
Baca Juga: Pj Kepala Daerah Tak Boleh Rangkap Jabatan, Anggota DPR Bakal Panggil Mendagri
Penurunan posisi itu terjadi ketika keluarga Duke Of Sussex sedang menunggu gelar anak mereka yakni Archie dan Lilibet.
Meski Kerajaan Inggris saat ini akan mengubah aturan untuk memindahkan posisi Archie dan Lilibet ke urutan keenam dan ketujuh. Tapi gelar mereka masih belum berubah dan tetap dipanggil Tuan dan Nona.
“Setelah mendapatkan informasi, kami memperbaharui situs web,” ujar juru bicara Istana Buckingham, dilansir pada Rabu, 28 September 2022.
Menurut Roya Nikkah selaku editor Kerajaan untuk The Sunday Times, penundaan itu memicu ketegangan antara Raja Charles dan Pangeran Harry.
Hal ini terjadi setelah Meghan dan Pangeran Harry diketahui telah kembali ke California sehari setelah pemakaman Ratu Elizabeth II.
Baca Juga: Urutan Takhta Pangeran Harry dan Meghan Markle Turun Jadi 3 Terbawah, Apa Sebab?
Keduanya tidak menyelesaikan perbedaan pendapat dengan Raja Charles dan Pangeran William.
Berita Terkait
-
Viral! Cuitan Fahri Hamzah Soal Rangkap Jabatan Kembali Mencuat Usai Jadi Komisaris BTN
-
Fahri Hamzah Jadi Komisaris BTN: Cuitan Lama Soal Rangkap Jabatan Viral, Tuai Cibiran Warganet
-
Pilih jadi Bos Bulog? Nasib Mayjen Novi Helmy Prasetya di TNI Berakhir Bulan Ini
-
Bulog Jadi Contoh, Proses Pengunduran Diri Jenderal TNI dari Jabatan Sipil Dimulai
-
Panglima Diminta Bersikap, Tarik Mundur atau Pensiunkan TNI yang Duduki Jabatan Sipil di Luar UU
Terpopuler
- Pamer Hampers Lebaran dari Letkol Teddy, Irfan Hakim Banjir Kritikan: Tolong Jaga Hati Rakyat
- Kekayaan Menakjubkan Lucky Hakim, Bupati Indramayu yang Kena Sentil Dedi Mulyadi
- Jairo Riedewald Belum Jelas, Pemain Keturunan Indonesia Ini Lebih Mudah Diproses Naturalisasi
- Jualan Sepi usai Mualaf, Ruben Onsu Disarankan Minta Tolong ke Sarwendah
- Bak Trio Ridho-Idzes-Hubner, Timnas Indonesia U-17 Punya 3 Bek Solid
Pilihan
-
Megawati dan Prabowo Subianto Akhirnya Bertemu, Begini Respon Jokowi
-
PM Malaysia Anwar Ibrahim Tegaskan ASEAN Solid dan Bersatu
-
Emas dan Bitcoin Banyak Diborong Imbas Ketegangan Perang Dagang AS vs China
-
Red Sparks Bangkit Dramatis, Paksa Set Penentuan di Final Liga Voli Korea 2024/2025
-
RESMI Lawan Manchester United di Malaysia, ASEAN All-Stars Bakal Dilatih Shin Tae-yong?
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban