SuaraBatam.id - Kanit Reskrim Polsek Bengkong, Batam, Iptu Rio Adrian mengatakan pihaknya masih melakukan penyelidikan orang tua dari bayi yang ditemukan di di Komplek Ruko Green Town, Kelurahan Bengkong Laut, Kota Batam.
Diketahui bayi itu ditemukan di tempat sampah dalam keadaan terbungkus kertas koran.
"Masih dalam proses penyelidikan," ujar Rio, Selasa (27/9/2022), dilansir dari Batamnews--jaringan suara.com.
Menurutnya, sejak ditemukannya bayi tersebut banyak warga yang berminat untuk mengadopsi.
"Banyak warga yang mencoba untuk mengadopsi tapi kita tak bisa lakukan itu saat ini. Karena masih dalam proses penyelidikan untuk mengetahui siapa orangtua dari bayi tersebut," jelasnya.
Bayi itu memiliki panjang 50 cm dan berat 3,3 kg tersebut dalam keadaan sehat. Kini ia dirawat di Polsek Bengkong hingga proses penyelidikan berlangsung.
"Bayi perempuan itu saat ini dalam keadaan sehat dan berada di Polsek Bengkong," ucap Kapolsek.
Rio juga mengimbau untuk orangtua dari bayi tersebut agar segera menyerahkan diri kepada pihak kepolisian Polsek Bengkong.
Baca Juga: Mau Mandi, Malam-malam Ela Dikejutkan Suara Bayi Menangis di Bawah Pohon Kelor
Berita Terkait
-
Hakim PA Batam Ditusuk OTK, KY Turunkan Tim Khusus
-
Tragis! Bayi 4 Bulan Meninggal Diduga Diguncang Keras, Sang Ibu Palsukan Identitas Ayah
-
Sidang Kasus Narkoba Eks Polisi di Batam, Saksi Ungkap Penyisihan Barang Bukti Sabu
-
8 Desain Kamar Bayi Lucu, Cocok untuk Sambut Buah Hati
-
Wanita Ini Lempar Bayi yang Baru Dilahirkan dari Lantai 2 Hotel di Paris
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Septian Bagaskara Ungkap Misi Besar di Timnas Indonesia
-
Harga Kripto PI Network Naik Signifikan dalam 24 Jam, Ini Prospeknya
-
Bojan Hodak Tinggalkan Persib Bandung
-
Catatkan Rekor MURI, Ini Cerita Buka Puasa Bersama Terpanjang di Solo
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
Terkini
-
Terungkap Identitas Mayat Mengapung di Karimun, Sempat Terima Telpon Sebelum Hilang
-
Jadwal Imsakiyah di Batam Hari Ini, 15 Maret 2025, Lengkap dengan Informasi Menu Sehat
-
BMKG Peringatkan Banjir Rob di Kepri Terjadi hingga Akhir Maret, Ini Daerah Paling Terdampak
-
THR Telat Dibayar? Lapor ke Sini! Disnaker Batam Siapkan Posko Pengaduan
-
BRI Berhasil Dorong UMKM Papua Barat, Papua Global Spices Melesat ke Pasar Internasional