SuaraBatam.id - Cristiano Ronaldo menjadi bintang sepak bola paling berpengaruh di Instagam menurut hasil riset Nielsen InfluenceScope.
Pengaruh Cristiano Ronaldo di Instagram ini melampaui bintang sepak bola lainnya seperti Lionel Messi, Neymar, dan juga Kylian Mbappe.
Nielsen mengukur jumlah dan pertumbuhan followers, engagement rate, serta rata-rata brand value dari tiap post yang ada di Instagram untuk menentukan pemain mana yang dapat memberikan Social Media Value tertinggi dengan biaya tertentu.
Cristiano Ronaldo, yang telah menjadi superstar global selama hampir 20 tahun dengan bermain untuk Manchester United, Real Madrid dan Juventus, mampu meningkatkan jumlah followers Instagramnya hingga dua kali lipat atau sekitar 47% dalam setahun terakhir.
Penyerang Paris Saint-Germain yakni Lionel Messi, Neymar, dan Kylian Mbappe berada diurutan setelah Ronaldo, masing-masing dengan nilai media rata-rata lebih dari $1 juta per postingan.
Nilai media Messi lebih dari $2,6 juta per posting dan 358 juta pengikutnya berada di posisi kedua.
Sementara itu superstar baru dan muda dari Brazil, Vinícius Júnior, yang berhasil mencetak gol kemenangan Real Madrid di final Liga Champions 2022, pengikut Instagram-nya meningkat 90% pada musim lalu, menjadi pertumbuhan tertinggi dalam peringkat 10 pemain paling berpengaruh dalam riset Nielsen.
Berita Terkait
-
Rp 21 Triliun! Komisi Agen Pemain 2025 Meledak 90%, Rekor Tertinggi Sepanjang Sejarah
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
Luka Modric Ungkap Momen Jose Mourinho Bikin Cristiano Ronaldo Sesenggukan di Ruang Ganti
-
Viral Sosok 'Mbak Pipit' Disebut ART Cristiano Ronaldo yang Digaji Rp93 Juta, Begini Faktanya
-
Sorotan 2026: Arsenal Kejar Gelar Premier League, Inggris Bidik Juara Piala Dunia, CR7 Pensiun?
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar