SuaraBatam.id - Video lawas dari influencer Wendy Walters bersama Deddy Corbuzier beredar kembali di jagat maya.
Video tersebut merupakan podcast saat Wendy ditanya apa yang akan dia lakukan jika suaminya yakni Reza Arap, berselingkuh.
Dalam podcast tersebut, Wendy membeberkan hal-hal yang akan dia lakukan jika Reza Arap berselingkuh.
Pertama, Wendy mengaku akan menanyakan alasan terlebih dahulu mengapa ia diselingkuhi.
Namun, hal itu akan terjadi jika perselingkuhan Reza Arap tidak tercium publik.
"Ke publish nggak, nggak dulu ya, gue bakal nanya dulu, kenapa. Apakah gue kurang memuaskan, kayaknya gak mungkin gue kurang memuaskan," kata Wendy, dikutip dari akun Instagram @lambegosiip, Rabu (21/9/2022).
Wendy menambahkan, ia akan menanyakan kesalahan apa yang dia perbuat hingga diselingkuhi.
"Ya itu sih yang aku tanya paling kayak kenapa, apakah salahnya di aku," ujar Wendy.
Lalu Deddy menanyakan lagi, apakah ia akan langsung meninggalkan jika Reza Arap ketahuan berselingkuh.
Baca Juga: Kelihatan Bahagia Tapi Bisa Selingkuh, Kenapa?
Wendy mengaku tidak meninggalkan jika kesalahan itu merupakan pertama kali.
Namun, untuk menenangkan diri, Wendy pun akan pergi meninggalkan Reza Arap sementara waktu.
"Aku pikir enggak kalau misalkan untuk yang pertama, kalau misalkan dia memang khilaf. Mungkin aku akan pergi dulu. Perginya sekedar untuk mencari ketenangan diri," jelasnya.
Kemudian, jika perselingkuhan Reza Arap terkuak secara publik, Wendy mengaku akan meminta cerai.
Ia pun akan mendatangi Deddy Corbuzier dan menjelaskan kelanjutan hubungannya dengan Reza Arap.
"Kalau ke publish, kayaknya ada jawabannya, kalau ke publish, aku ke om deddy. Yah seperti biasa om minta cerai," tuturnya.
Berita Terkait
-
Detektif Jubun Bongkar Ilusi Sukses Instan di Balik Kasus Kripto Timothy Ronald
-
Kata Baban Usai Raih Piala di Free Fire Awards 2025, Konsistensi Jadi Kunci Kesuksesan
-
Timothy Ronald Dipolisikan Kasus Dugaan Penipuan Kripto, Kerugian Tembus Rp 3 Miliar
-
Polisi Periksa 12 Saksi Kasus Teror DJ Donny dan Influencer, Kapan Pelaku Ditangkap?
-
Jeremiah Lakhwani Update Hasil Interview WWE, Galau Gegara Diminta Pindah ke Amerika
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik