SuaraBatam.id - Gubernur Kepri, Ansar Ahmad mengaku bahwa kenaikan harga BBM pasti akan berdampak pada biaya ongkos transportasi laut.
Usulan kenaikan harga tarif perjalanan antar pulau juga telah diterima oleh Pemprov Kepri.
"Pasti akan ada kemungkinan naik tarif biaya perjalanan antar pulau, paska kenaikan BBM. Dan memang kami telah terima usulan dari operator kapal, dan akan segera dirapatkan oleh Dishub," paparnya, Rabu (7/9/2022).
Kenaikan harga tarif kapal, diakuinya dikarenakan biaya produksi yang meningkat.
Baca Juga: Pedagang Ayam di Pasar Bantul Pusing Harga Ayam Ikut Naik Setelah Kenaikan Harga BBM
Dengan kondisi seperti ini, Ia mengimbau agar masyarakat dapat bijaksana untuk mempertimbangkan melakukan perjalanan antar pulau. Masyarakat harus dapat memilih kepentingan mendesak atau tidak.
“Kalai ongkos kapal naik, kalau tidak urgent tidak usah lakukan perjalanan,” katanya.
Sementara itu, Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi Kepri dan Persatuan Pengusaha Pelabuhan Rakyat (Pelra) Bintan, telah menyepakati kenaikan tarif sebesar 20 persen untuk tujuan Telaga Punggur Batam menuju Pelabuhan Sri Bintan Pura.
Dengan kenaikan 20 persen, harga tiket speedboat Tanjunguban - Batam menjadi Rp58 ribu per orang.
Dari usulan sebelumnya, kenaikan harga tiket Tanjunguban - Batam sebesar Rp13 ribu, dari Rp 47 ribu menjadi Rp 60 ribu per orang.
Baca Juga: Harga BBM Naik, Komika Sindir Pihak yang Sarankan Beralih ke Kendaraan Listrik
Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait
Berita Terkait
-
Diupah Riki Rp1,1 Miliar, 3 WN India Pembawa Sabu 106 Kg di Kepri Kini Terancam Hukuman Mati
-
Konsep Sister Province: Hubei Jajaki Kerja Sama dengan Kepri
-
Menabung Sedikit Demi Sedikit, Perjuangan Nelayan Asal Kepri Jalani Ibadah Haji
-
Lagi! Suami Bunuh Istri: Di Kepri Korban Ditusuk dengan Sikat Gigi, Pelaku Klaim Sakit Hati
-
Heboh Anggota Polda Kepri Diduga Paksa Istri Threesome, Propam Turun Tangan Usut Kasus Bripda SK
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024