SuaraBatam.id - Kehidupan asmara dari aktor Vino G Bastian dan istrinya, Marsha Timothy masih terus menjadi sorotan publik.
Terlebih, publik kembali dibuat penasaran oleh alasan Vino G Bastian hanya memfollow istrinya di Instagram.
Rupanya, Vino membantah jika aksi tersebut ia lakukan karena terlalu 'bucin' pada istrinya.
Namun, Vino sempat mengalami masalah pada Instagram-nya hingga seluruh following dan followers-nya hilang.
"Dulu sejarahnya ngga kaya gitu, dulu gue follow semua. Suatu saat Instagram gue ke-reset, jadi followers dan followingnya nol semua," kata Vino, dikutip dari akun Trans TV Official, Selasa (6/9/2022).
Setelah akunnya sudah benar kembali, Vino pun mulai memfollow lagi teman-temannya.
Namun, ada beberapa teman yang merasa baper karena tidak di follow olehnya.
"Akhirnya gue mulai follow-follow lagi, terus mulai banyak yang baper, kok lu follow dia, lu nggak follow gue," ujarnya.
Padahal, Vino mengaku kesulitan untuk mencari satu per satu temannya untuk di follow.
Baca Juga: Viral Polisi di Makassar Diduga Gunakan Busur Saat Bentrok Dengan Pengunjuk Rasa
Hingga akhirnya, Vino pun memutuskan untuk memfollow satu orang saja yakni istrinya.
Kedepannya, ia berharap, jika ada teman yang ingin menghubunginya bisa langsung mengirim pesan kepadanya.
Jadi, semua temannya bisa langsung berinteraksi dengannya tanpa harus saling terbawa perasaan karena tidak difollow oleh Vino.
Selain tentang kehidupan pribadinya, baru-baru ini nama Vino juga kembali diperbincangkan karena membintangi film terbaru.
Film tersebut adalah Miracle in Cell No.7 yang bakal tayang di bioskop pada 8 September mendatang.
Dalam film tersebut, Vino berperan sebagai ayah penyandang disabilitas yang memiliki anak kecil bernama Kartika.
Berita Terkait
-
Kebocoran 17,5 Juta Data Instagram, Ujian Serius Perlindungan Privasi Warga
-
Siapa Nama Asli Aura Kasih? Bikin Kepo Tiba-Tiba Ganti Bio Instagram Jadi 'Febria'
-
Bos Instagram Soroti Ledakan Konten AI dan Tantangan Membedakan Media Asli
-
Ole Romeny Beberkan Keajaiban yang Didapatnya Usai Pilih Bela Timnas Indonesia
-
Review Film Lupa Daratan: Cerminan Gelap Dunia Artis di Indonesia
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar