SuaraBatam.id - Tarif penyeberangan antar pulau di Batam, Kepulauan Riau naik, dampak dari harga BBM.
Penyesuaian tarif itu telah disepakati Persatuan Pengemudi Motor Sangkut, atau yang dikenal sebagai Pompong. Harga mulai berlaku, Senin (5/9/2022).
"Sesuai kesepakatan bersama para pengemudi pompong. Kami merasa harus ada penyesuaian tarif," ungkap Ketua Pengurus Persatuan Pengemudi Motor Sangkut, Razali
Razali menyebutkan bahwa mengatakan pihaknya melakukan penyesuaian tarif sebesar Rp2000 dari Batam tujuan Belakang Padang.
Baca Juga: Pemerintah Naikkan Harga BBM, GP Ansor: Ini Keadilan Subsidi untuk Rakyat
"Sebelumnya harga tiket per orang dijual dengan harga Rp18.000, dan sekarang menjadi Rp20.000," sebutnya.
Razali menjelaskan untuk carter boat pompong juga disesuaikan, untuk harga sewa 1-4 orang naik Rp20.000 atau sekarang menjadi Rp160.000 dan harga sewa 5-10 orang tetap Rp200.000.
Jika untuk pulau-pulau lainnya, Razali mengatakan bahwa tidak ada patokan harga.” Biasanya itu kesepakatan antara pengemudi sama yang mau sewa,” ucapnya.
Razali mengaku para pelanggannya tidak ada yang protes terhadap kenaikan harga tersebut karena sudah mengetahui kenaikan harga BBM.
“Kami sebenarnya juga tak mau menaikkan, tapi mau bagaimana lagi, pemerintah sudah menaikkan, BBM sehingga kami juga harus menyesuaikan” kata dia.
Baca Juga: Meski BBM Naik, Harga Kebutuhan Pokok di Karawang Masih Relatif Stabil
Razali berharap kepada pemerintah bahwa, dengan kenaikan BBM ini kondisi bahan bakar untuk kapal mereka tidak mengalami kelangkaan.
Berita Terkait
-
Bahlil Akui BBM Pertamax Mulai Tinggalkan Konsumen, Beralih ke Pertalite
-
Tegaskan BBM Pertamina Bukan Oplosan, Bahlil: Itu Hanya Persepsi!
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Ahok Ngaku Tidak Ditanya soal Oplos BBM saat Jadi Saksi di Kejagung Tentang Skandal Korupsi Pertamina
-
Oplosan BBM, Skandal Avtur Diduga dari Pertamina Viral: Insiden Lawas Diungkit, Pesawat Gagal Mendarat
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Mengenal Sosok Wakapolda Kepri Baru Anom Wibowo, Pernah Diperiksa sebagai Saksi Kasus Firli Bahuri
-
Jadwal Berbuka Puasa dan Imsakiyah di Batam Jumat, 14 Maret 2025
-
Rotasi Besar-besaran di Polda Kepri! Siapa Saja yang Kena Mutasi?
-
Tiket Gratis Pelni di Batam Masih Tersedia, Begini Cara Mendapatkannya
-
Ini Daftar Lengkap 7 Deputi BP Batam yang Baru Dilantik dan Tugas Mereka