SuaraBatam.id - Ibunda Indah Permatasari, Nursyah tampaknya masih menyimpan sakit hati meskipun sang putri baru melahirkan.
Dengan kehadiran cucu ternyata belum mampu meluluhkan hati sang ibu.
Dilansir dari hops.id--jaringan suara.com, Nursyah bahkan tak mau tahu kondisi kesehatan sang cucu dan Indah Permasari usai melahirkan.
"Saya tidak pernah cari tau dan tidak mau tapi kalau dikasih tau ya syukur. Jadi saya tanya papi tidak dikasih tau lewat WA atau telepon gitu," ujar Nursyah, dilansir dari Youtube Cumi Cumi, Senin, 5 September 2022.
Nursyah mendapatkan kabar mengenai persalinan Indah Permatasari dari kakaknya, Shinta untuk memohon doa.
"Sudah di ruang operasi, Shinta telpon saya. Maafkan Indah mami, mau operasi. Sudah berapa tahun lalu sudah saya maafkan," tutur Nursyah.
Respon Nursyah atas kelahiran sang cucu juga biasa saja dan tak antusias mendengar Indah Permatasari melahirkan.
Lagi, Nursyah masih mengungkit kekecewaannya akan perubahan sikap sang putri karena Arie Kriting.
"Indah Permatasari yang tinggi, tapi anakku yang ini dia yang aku angkat derajatnya tinggi-tinggi. Dia pula yang jambak saya, yang hancurkan saya, hina saya, cuma karena laki-laki," jelasnya sambil berurai air mata.
Baca Juga: Arie Kriting Bahagia Anaknya Lahir, Reaksi Ibu Indah Permatasari Mengejutkan
Nursyah juga kembali membahas sikap Arie Kriting yang dinilainya angkuh dan tak sopan kepadanya.
Berita Terkait
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Diduga Disambar Petir, Lantai 5 Tzu Chi School PIK Terbakar: Kerugian Ditaksir Rp200 Juta
-
Klaim Pakai Teknologi Canggih, Properti PIK2 Milik Aguan Banjir
-
Arie Kriting Diserbu Warganet Usai Singgung Kontroversi Sal Priadi, Berujung Debat Kusir
-
7 Penyanyi Putuskan Rehat karena Pita Suara Bermasalah, Terbaru Anji
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
Pilihan
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar