SuaraBatam.id - Video klip single terbaru Agnez Mo yang bertajuk 'Patience' ramai disebut tidak laku di Indonesia.
Video tersebut sudah publish di Youtube sejak 6 bulan lalu. Terpantau hingga saat ini baru ditonton 1.2 M.
Jumlah tersebut dinilai netizen sedikit, dan mereka mengaitkan usaha Agnez Mo yang sudah bela-belain ke Amerika untuk tenar.
"Kasihan Agnez. Udah capek-capek bikin video klip mahal-mahal di Amerika lagi," tulis caption yang disertakan.
Netizen menganggap, jumlah penonton video klip single baru Agnez Mo dianggap tidak sebanding dengan usaha sang idola membuatnya.
"Yang nonton cuma 1,2 juta (selama) 6 bulan," sambung caption.
Cuplikan unggahan video tudingan album baru Agnez Mo tidak laku ini viral di media sosial TikTok dengan atensi 77 ribu jumlah tayangan.
"Mana nih fans Agnez, kok idolanya gak di-support?" tulis akun TikTok @aquarius67899, dikutip pada Kamis (1/9/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam.
Baca Juga: Disebut Eksploitasi Kemiskinan untuk Konten, Ini Penjelasan Baim Wong
"Musisi Korea ke Amerik nyanyi pakai bahasa Korea, gak Inggris," tulis seorang netizen.
"Dulu dia dibanggakan, tapi sekarang?" ujar netizen lain.
"Sudah bukan lagi eranya dia," ucap entizen yang lainnya.
Sebelumnya, Agnez Mo jug a dibanding-bandingkan dengan penampilan NIKI dan Rich Brian.
Pada bulan April 2022 kemarin, Rich Brian dan NIKI unjuk gigi di panggung Coachella Valley Music & Art Festival.
Penampilan Rich Brian dan NIKI dianggap telah mengharumkan nama Indonesia, yang berbanding terbalik dengan Agnez Mo.
Tag
Berita Terkait
-
Farida Nurhan Jual Akun YouTube Seharga Rp10 Miliar, Tinggalkan 5,3 Juta Subscriber
-
Mau Download Video YouTube? Jangan Asal, Kenali Aturan dan Risikonya
-
Bukan Minta Royalti Dibayar, Ari Bias Tuntut Ganti Rugi ke Holywings
-
Selain Devano, 6 Artis Indonesia Ini Rela Ganti Nama Panggung Demi Hoki dan Citra Baru
-
Gokil! Fuji Masuk Daftar Wanita Tercantik di Dunia 2025, Kalahkan Syifa Hadju hingga Agnez Mo
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
-
Tanpa Bintang Eropa, Inilah Wajah Baru Timnas Indonesia Era John Herdman di Piala AFF 2026
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar