SuaraBatam.id - Amelia karyawan Alfamart angkat bicara soal kasus pencurian coklat oleh seorang ibu yang viral dan juga melambungkan namanya di media sosial.
Berteparan dengan HUT RI 77 nih, Amelia menyampaikan terima kasih atas dukungan dari masyarakat kepadanya dalam kasus yang viral tersebut. Amelia merasakan besarnya dukungan masyarakat kepadanya.
"Saya Amelia. Melalui kesempatan kali ini saya ingin mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya atas semua support dan dukungan dari seluruh masyarakat Indonesia kepada Kami terkait permasalahan yang sedang dihadapi," ujar Amelia dalam video pernyataan resmi Alfamart dikutip Hops.ID dari Instagram @alfamart, Kamis 18 Agustus 2022.
Amelia menegaskan masalah dan ribut viral kemarin kini endingnya berakhir damai kedua belah pihak.
Amelia mengaku memaafkan ibu Mariana meski dia diperlakukan begitu sampai viral se Indonesia. Amelia berikan pesan bijak.
"Saat ini permasalahan tersebut sudah selesai dan saya dengan tulus sudah memaafkan dan tidak ingin memperpanjang permasalahan ini lagi. Kemarahan akan membuatmu lebih kecil, memaafkan memaksamu untuk berkembang melampaui dirimu sebelumnya. Damai itu Indah sahabat," kata Amelia.
Dalam kesempatan itu, Amelia turut mengucapkan HUT RI mewakili keluarga besar Alfamart.
"Selamat Hari Ulang Tahun ke-77 Tahun untuk Republik Indonesia. Dirgahayu Indonesiaku, Merdeka!" katanya.
Bagi Amelia, merdeka bukan cuma kata-kata doang. Ada makna merdeka bagi warga Indonesia menurutnya.
Baca Juga: Kasus Sudah Damai, Farhat Abbas Tiba-tiba Muncul Membela Ibu Pencuri Coklat di Alfamart Tangsel
"Merdeka buat saya adalah disaat Kita sebagai seluruh warga negara Indonesia memiliki hak dan kedudukan yang sama di mata hukum. Oleh karena itu, Jangan pernah takut untuk berkata jujur dan terus memberikan yang terbaik dalam setiap hal yang Kita kerjakan," kata Amelia.
Berita Terkait
-
7 Moisturizer Murah tapi Bagus di Indomaret dan Alfamart, Harga Mulai Rp20 Ribuan
-
Hari Ini Terakhir, Cek Promo Gantung Minyak Goreng 2 Liter dan Susu Formula di Alfamart
-
Katalog Promo 1.1 Alfamart Spesial Tahun Baru 1 Januari 2026: Banjir Buy 1 Get 1, Cek Daftarnya!
-
Katalog Promo Tebus Murah Alfamart Mulai Rp5 Ribu, Cek sebelum Berakhir!
-
Diskon Gede Akhir Tahun! Belanja Kebutuhan Harian di Sini Langsung Hemat 50%!
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar