SuaraBatam.id - Baru dua bulan menikah, Deddy Corbuzier mengungkap punya ancaman cerai pada istrinya, Sabrina Chairunnisa.
Tak main-main, ayah dua anak ini menyampaikan ancaman cerai jika 1 hal ini berubah dari Sabrina Chairunnisa.
Hal ini tentu menggegerkan dunia entertainment, apa yang terjadi pada rumah tangga Deddy Corbuzier.
Tentu ada satu syarat yang tak boleh dilanggar oleh istri Deddy Corbuzier jika ingin rumah tangga mereka baik-baik saja.
Seperti diketahui, Deddy Corbuzier memiliki gaya hidup yang sehat, hal ini juga diterapkan pada istri dan anak-anaknya saat ini.
Syarat yang diajukan Deddy Corbuzier adalah jangan sampai Sabrina Chairunnisa mengalami obesitas.
"Gua bilang sama bini gua, elu, gendut, obesitas, gue cerai," tutur Deddy Corbuzier dari YouTube Marcel Radhival pada 5 Agustus 2022.
Hal ini membuat Pesulap Merah yang ada di hadapannya kaget dengan pernyataan dari pria berbadan kekar ini.
Deddy Corbuzier kemudian bertanya apakah syaratnya pada sang istri kejam.
Baca Juga: Mahfud MD Ungkap Skenario Ferdy Sambo Soal Brigadir J : Bukan Main Pra Kondisinya
"Kejam banget lah," jawab Marcel Radhival terang-terangan yang juga dibenarkan lawan bicaranya.
Namun di balik syarat kejam yang diajukannya, Deddy Corbuzier memiliki alasan tersembunyi yang sebenarnya baik.
Ayah dari Azka ini mengaku jika dirinya tak bisa menerima diri sendiri dengan apa adanya, sehingga ia juga tak bisa menerima siapapun dengan apa adanya.
"Kalau gue terima gue apa adanya, lu (Sabrina Chairunnisa) nggak bakal mau sama gua," jelas Deddy.
Alasan baiknya adalah agar dirinya dan Sabrina Chairunnisa bisa sama-sama berkembang dengan lebih baik lagi.
"Sama-sama terbaik. Betul, sama-sama yang terbaik," ucapnya mengakhiri.
Berita Terkait
-
Jule Akhirnya Muncul Usai Cerai dan Gosip Selingkuh: Izinkan Aku Menjadi Diri Sendiri
-
Gaeko Dynamic Duo Akhiri Pernikahan dengan Kim Su Mi Setelah 15 Tahun
-
Resmi Cerai, Viral Ridwan Kamil Asyik Main Padel di Bali
-
Anji Protes Akses Pintu Rumah Diganti Mantan Istri: Kan Gue yang Bayar Listrik
-
Ucapan Jadi Kenyataan, Eva Manurung Pernah Sumpahi Virgoun dan Inara Rusli Cerai
Terpopuler
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
- Deretan Mobil Bekas 80 Jutaan Punya Mesin Awet dan Bandel untuk Pemakaian Lama
- Jadwal M7 Mobile Legends Knockout Terbaru: AE di Upper, ONIC Cuma Punya 1 Nyawa
Pilihan
-
Ekonomi Tak Jelas, Gaji Rendah, Warga Jogja Berjuang untuk Hidup
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen