SuaraBatam.id - Angelina Sondakh dan Reza Artamevia kompak kunjungi makam Adjie Massaid, mantan suami mereka di TPU Jeruk Purut.
Mereka mengunjungi makam bersama dengan ketiga anak Adjie, yakni Zahwa Massaid, Aaliyah Massaid dan Keanu Massaid terlihat dari unggahan di masing-masing Instagram.
Tak hanya itu, Angelina Sondakh sampai mengunggah video dirinya berpelukan dengan Reza Artamevia saat berada di pemakaman.
Angelina Sondakh yang kerap disapa dengan Angie berharap supaya kediaman dan kerukunan mereka menjadikan sebuah ibadah.
"Love without interests, Ya Allah berilah kedamaian dan kerukunan kami menjadi ibadah kami kepadamu," tulis Angelina Sondakh, dikutip Senin (08/08/2022).
Angie pun berdoa agar dirinya dan Reza mampu membesarkan anak-anak dengan rezeki yang halal.
"Ridhoilah niat kami untuk membesarkan anak-anak kami dengan rezeki yang halal dari Mu. Izinkan kami Reza Artamevia dan hamba menjadi orang tua yang amanah," tambahnya.
Angie pun turut mendoakan kebahagian anak-anaknya.
"Jadikanlah anak-anak kami, Zahwa Massaid, Aaliyah Massaid, dan Keanu Massaid menjadi anak-anak yang sholeh dan sholehah," sambungnya.
Baca Juga: Angelina Sondakh dan Reza Artamevia Ziarah Bareng ke Makam Adjie Massaid
Mengakhiri tulisannya, Angelina Sondakh menyematkan doa untuk Adjie Massaid.
"Dan khususon illa alm. Chandra Pratomo Samiadji Massaid bin alm. Suyono Tjondroadiningrat semoga diampunkan segala dosa-dosanya, dilapangkan alam kuburnya, dan dimasukkan kedalam syurga Mu," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Hukum Curhat di Kuburan, Momen Angelina Sondakh Ziarah ke Makam Adjie Massaid Tuai Perbincangan
-
Bawa Foto Almarhum Vanessa Angel, Ide Fuji di Pernikahan Kakaknya Mirip yang Dialami Aaliyah Massaid
-
Adjie Massadi Disebut, Kesaksian Angelian Sondakh soal Abah Qomar Penuh Air Mata
-
Beda Sikap Adjie Massaid dan Anofial Asmid Saat Istri Melahirkan, Ada yang Ogah Masuk Ruang Persalinan?
-
Aaliyah Absen, Mudjie Singgung Mendiang Adjie Massaid saat Rayakan Ulang Tahun Keanu
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar