SuaraBatam.id - Petugas Satpol PP menggerebek sebuah kafe di Desa Helvetia dan Desa Manunggal, Kecamatan Labuhandeli, Kabupaten Deliserdang, Sumatera Utara (Sumut) pada Selasa (19/7/2022).
Dalam penggerebekan tersebut, petugas menemukan sepuluh pasangan bukan suami istri yang tertangkap saat sedang berhubungan badan siang bolong.
Video penangkapan ini pun menjadi viral di media sosial.
Akan tetapi ada yang menarik dari penangkapan tersebut. Napas ngos-ngosan yang terdengar dalam rekaman kamera video menjadi sorotan publik.
Rupanya itu merupakan suara napas dari perekam video penggerebekan. Hal ini karena petugas sempat lari-larian saat menuju gubuk-gubuk tersebut.
Mengutip Batamnews.co.id--jaringan Suara.com, video penggerebekan diunggah akun Instagram apacerita_medan, Minggu (24/7/2022). Saat penangkapan, mereka tengah asyik berhubungan badan di bilik lesehan ukuran 1,5 x 1,5 meter.
Video penangkapan sepuluh pasangan bukan suami istri asyik indehoy ini menjadi viral dan mendapat komentar warganet.
"Yg ngos2 an nafas siapa weii. Astaghfirullah dmn ne kok gkda warung kek gini," tulis akun fauziahazell_erwin.
"Lg k***u dganggu..,,mn yg video'in ngosĀ²an lg nafas y," tulis akun hairulabdee.
Berita Terkait
-
Standar Ganda ICC? 5 Bulan Tunda Surat Perintah Penangkapan Netanyahu, Sementara Putin Hanya Butuh 24 Hari!
-
Agen Obat Tradisional Ilegal di Bandung dan Cimahi Digerebek BPOM, Ratusan Obat Kuat Disita
-
Menggali Akar Masalah Fenomena Salah Tangkap: Tantangan Penegakan Hukum di Indonesia
-
Nyebur ke Kolam Bundaran HI, Aksi Heroik Satpol PP Gagal Tindakan Nekat Kakek A, Begini Kronologinya!
-
Sulit Awasi Judi Online, Ratusan Satpol PP Main Judol Cuma Dapat Pembinaan Ini
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Jordi Onsu Terang-terangan Ngaku Temukan Ketenangan dalam Islam
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
Pilihan
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB, Terbaik November 2024
-
Neta Hentikan Produksi Mobil Listrik Akibat Penjualan Anjlok
-
Saldo Pelaku UMKM dari QRIS Nggak Bisa Cair, Begini Respon Menteri UMKM
-
Tiket Kereta Api untuk Libur Nataru Mulai Bisa Dipesan Hari Ini
Terkini
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra
-
Bangkitkan Ekonomi Lokal: Desa Wisata Batam Menjadi Ikon Pariwisata di Era Jokowi
-
Jeju Air Buka Rute Incheon-Batam, 3 Kali Seminggu! Cek Jadwalnya