SuaraBatam.id - Sabrina Chairunnisa menyebut Deddy Corbuzier adalah orang yang bertanggung jawab ermasuk kepada mantan istrinya, Kalina Ocktaranny.
Hal itu juga menjadi alasan mengapa ia tertarik kepada Deddy.
Setelah sebulan menikah, Sabrina Chairunnisa menjelaskan bagaimana sosok Deddy Corbuzier selama ini saat hadir di YouTube Jessica Iskandar.
Salah satunya, Sabrina diminta untuk menyebutkan dua hal yang ia sukai dari YouTuber 45 tahun tersebut.
Kata Sabrina, Deddy adalah pria yang pintar.
"Mas Deddy pintar, kayak tadi mas Deddy bilang aku dominan kan jadi aku musti cari pasangan yang harus lebih pintar dari aku. Sudah pasti," kata Sabrina Chairunnisa dilansir Hops.ID pada Jumat, 22 Juli 2022.
Pria pintar seperti Deddy Corbuzier lah yang dibutuhkan oleh Sabrina. Hal tersebut karena Sabrina menyadari kepribadiannya yang keras.
Sehingga, mantan finalis Puteri Indonesia 2011 ini membutuhkan sosok yang bisa ia dengarkan.
"Aku keras kan aku tuh orang Medan, kebiasa mandiri sih jadi aku harus cari yang lebih pintar dari aku," tuturnya.
Baca Juga: Imel Putri Cahyati Tertawakan Tuntutan Verano ke Suami Zaskia Gotik: Lebay Banget
Selain pintar menurut Sabrina, Deddy Corbuzier juga merupakan pria yang bertanggung jawab.
"Terus yang kedua, bertanggung jawab. Kita enggak ngomongin finansial atau kayak materi gitu ya," ungkap Sabrina.
Bukan hanya kepada Sabrina, tapi Deddy juga bertanggung jawab kepada mantan istrinya, Kalina Ocktaranny.
"Even ke mantan istrinya aku ngelihat perjalanan dari mereka tuh benar-benar setelah berapa tahun cerai aku lihat mas Deddy benar-benar bertanggung jawab banget," tuturnya.
Terlebih kepada Azka Corbuzier, Sabrina Chairunnisa melihat Deddy memprioritaskan hidupnya kepada putra semata wayangnya itu.
"Bahkan ke anak dan menurut aku itu sudah karena aku tuh punya saudara yang cerai tuh banyak dan aku lihat ayahnya bahkan enggak ngasih uang itu bukan karena enggak punya uang tapi karena enggak peduli saja," ujarnya.
Berita Terkait
-
Mengenal Sosok Tata Cahyani: Mantan Menantu Soeharto yang Kini Jadi Mertua DJ Patricia Schuldtz
-
Dokter Richard Lee Tak Ditahan, Deddy Corbuzier Singgung soal Kebal Hukum
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Hak yang Dinamai Bantuan: Cara Halus Menghapus Tanggung Jawab Negara
-
Disentil soal Outfit Olahraga, Respons Sabrina Chairunnisa: Jaka Sembung
Terpopuler
- 5 Mobil Nissan Bekas yang Jarang Rewel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 HP Murah dengan NFC Harga Rp1 Jutaan, RAM 6 GB Performa Jempolan
- 5 Sepatu Skechers Paling Nyaman untuk Jalan Kaki, Cocok Dipakai Lansia
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar