SuaraBatam.id - Rute Jakarta – Kuala Lumpur (PP) untuk maskapai Citilink sudah dibuka.
Direktur Utama Citilink Dewa Kadek Rai mengatakan rute ini akan permudah akses ke Malaysia di tengah dibebaskannya karantina bagi wisatawan mancanegara.
"Citilink optimistis bahwa rute ini akan berkontribusi positif terhadap pemulihan sektor ekonomi dan pariwisata karena menghubungkan ibukota kedua negara yaitu Jakarta dan Kuala Lumpur," ujarnya, melansir Wartaekonomi--jaringan suara.com.
Ia menambahkan, rute Jakarta – Kuala Lumpur (PP) ini akan menambah layanan penerbangan internasional Citilink antara Indonesia dan Malaysia menjadi dua rute.
Baca Juga: Apriyani Rahayu/Siti Fadia Juara Malaysia Open
Sebelumnya, Citilink membuka rute Medan – Penang (PP) dan sudah dioperasikan sejak 10 Juni 2022.
Penerbangan rute Jakarta – Kuala Lumpur (PP) akan beroperasi setiap hari menggunakan pesawat Airbus A320 dengan kapasitas 180 tempat duduk.
Untuk jadwal penerbangannya Jakarta – Kuala Lumpur dengan kode penerbangan QG 502 dan waktu penerbangan 11:25 - 14:45.
Sementara Kuala Lumpur - Jakarta dengan kode penerbangan QG 503 dan waktu penerbangan 15:40 - 17:10 waktu setempat.
Baca Juga: Berkat Top-up di UniPin, Tiga Pemenang Diterbangkan ke MSC 2022
Berita Terkait
-
Diskon Tiket Pesawat Semua Rute Selama Event Green Sale Citilink x BRI!
-
Jadi Official Airline Partner Tur Konser SAL Priadi 2024, Citilink Hadirkan Berbagai Kejutan untuk Penumpang
-
Citilink dan GMF Tanda Tangani Kerja Sama hingga Uji Coba Sustainable Aviation di Bali International Air Show 2024
-
402 Anak Jadi Korban Pelecehan Seksual di Malaysia, Polisi Amankan Guru Agama Hingga Pengasuh
-
Lebih Untung Mana, Kartu Kredit atau Kartu Debit?
Terpopuler
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Meutya Hafid Copot Prabu Revolusi, Tunjuk Molly Prabawaty Jadi Plt Dirjen Kementerian Komdigi
- Ragnar Oratmangoen ke Media Belanda: Mimpi ke Piala Dunia itu...
- Segini Kekayaan Prabu Revolusi: Dicopot Meutya Hafid dari Komdigi, Ternyata Komisaris Kilang Pertamina
- dr. Oky Pratama Dituding Berkhianat, Nikita Mirzani: Lepasin Aja...
Pilihan
-
Apa Itu Swiss Stage di M6 Mobile Legends? Begini Sistem dan Eliminasinya
-
Bagaimana Jika Bumi Tidak Memiliki Atmosfer?
-
Dirut Baru Garuda Langsung Manut Prabowo! Harga Tiket Pesawat Resmi Turun
-
Pandji Pragiwaksono Sindir Sembako 'Bantuan Wapres Gibran' Pencitraan: Malah Branding Sendirian
-
Bansos Beras Berlanjut Hingga 2025, Siapa Saja yang Dapat?
Terkini
-
Serangan Fajar Pilkada Batam: 2 Wanita Ditangkap, Anggota DPRD Diduga Terlibat
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam