SuaraBatam.id - Ibunda Atta Halilintar mengaku senang bisa pulang kembali ke Tanah Air. Hal itu diketahui saat dia membagikan video saat berada di Bandara Soekarno Hatta bersamaan dengan Gen Halilintar lainnya.
"Alhamdulillah setelah 27 bulan nggak ketemu, ketemu lagi ya Allah. Masya Allah. Ya Allah sujud syukur," kata ibunda Atta Halilintar, Lenggogeni Faruk pada Selasa (11/7/2022).
Bukan itu saja, Lenggogeni Faruk juga mengaku tak sabar berjumpa dengan cucu pertamanya, Ameena Hanna Nur Atta.
"Nggak sabar ketemu semuanya. Ameena, Ameena," ucapnya.
Di samping itu, akun resmi Gen Halilintar di Instagram juga sudah mengunggah potret keluarga yang sudah ada di Indonesia.
Lewat caption, Gen Halilintar menyebut sudah cukup lama meninggalkan Tanah Air, tepatnya pada Maret 2020. Semenjak itu, mereka tidak pulang ke Jakarta.
Tak heran, postingan ini pun langsung disambut antusias oleh para netizen.
"Alhamdulillah welcome back to Indonesia Gen Halilintar. Seneng banget kalian kembali ke Indonesia lagi. Apalagi nanti pas ketemu Ameena pasti bakalan rame rusuh pengen peyuk Ameena," tulis @desi_0738 di kolom komentar.
"Alhamdulillah welcome back to Indonesia," timpal @sajidah.cheese_.
Baca Juga: Gen Halilintar Akhirnya Tiba di Indonesia, Ibu Atta Halilintar Sujud Syukur
"Alhamdulillahh ketemu Ameena sama Fuji," imbuh @nissa_arsyi.
Tag
Berita Terkait
-
Gen Halilintar Tak Hadir di Pesta Ulang Tahun Anak Kedua Atta Halilintar? Ini Faktanya
-
Momen Tak Terduga! Tas Hermes Tasyi Athasyia Jadi Korban di Ulang Tahun Halilintar
-
Ogah Bikin 'Gen Halilintar Part 2', Atta Halilintar dan Aurel Sepakat Cuma Targetkan 3 Anak
-
Nyesek! Tas Hermes Tasyi Athasyia Seharga Rp300 Juta Terbakar Saat Hadiri Ulang Tahun Gen Halilintar
-
Ke Mana Gen Halilintar? Absen di Ultah Aurel Hermansyah, Netizen Sebut Pilih Kasih!
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik