SuaraBatam.id - Hotman Paris disebut tengah kena batunya imbas promosi minuman beralkohol gunakan nama Muhammad dan Maria.
Sebanyak 12 outlet Holywings di Jakarta akhirnya ditutup oleh Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan.
Sementara, Hotman Paris diketahui menjadi salah satu pemegang saham bar tersebut.
Promo yang dibuat Holywings dinilai beberapa pihak telah menistakan agama Islam dan Kristen.
Baca Juga: Ustaz Felix Siauw Tidak Sepakat Holywings Ditutup, Ini Alasannya
Banyak publik beranggapan bahwa ditutupnya 12 outlet Holywings ini sebagai bentuk karma atas sikap Hotman Paris yang kerap pamerkan kekayaan.
Apalagi Hotman Paris kerap berpesta dengan memamerkan puluhan aspri cantik dan seksinya itu.
"Jika Allah sudah berkehendak, hanya sekejap saja Allah bisa mengambil hartamu. Kesombongan nggak akan bertahan lama," tulis akun @POL***.
"Jika Tuhan berkehendak bisa miskin kau. Jangan sombong bos, di atas langit masih ada langit," tulis akun @adi***.
"Pepatah Belanda mengatakan: Komt voor de val. (Kesombongan berarti kejatuhan sudah dekat," tulis akun @rajav***.
Baca Juga: Holywings Ditutup, Ustaz Syam Yakin Karyawan Selamat dari Gaji Haram
"Setiap orang ada masanya, dan setiap masa ada orangnya. Nggak ada yang abadi di dunia ini. Kemarin anda nomor 1 bukan berarti anda bisa nomor 1 terus," tulis akun @joey
Minta Maaf
Hotman Paris sendiri beberapa waktu lalu sudah menemui Ketua MUI, KH. Muhammad Cholil Nafis.
Pertemuan Hotman Paris dengan Ketua MUI tersebut bertujuan untuk memberikan klarfikasi sekaligus meminta maaf kepada masyarakat khususnya ummat Islam atas konten SARA Holywings.
"Saya atas nama pribadi dan juga atas nama Holywings sebagai institusi memohon maaf kepada Bapak Haji Cholil Nafis dan juga kepada seluruh ummat Islam," jelas Hotman Paris.
"Mudah-mudahan permohonan kami ini dikabulkan," kata Hotman Paris, dikutip dari Hops.ID, Rabu, 29 Juni 2022.
Cabang Holywings di daerah Lain Lampu Kuning
Dampak penutupan 12 Outlet Holywings di Jakarta juga membawa lampu kuning ke daerah lain
Selain Jakarta, outlet Holywings di Bogor dan Bandung pun tengah mendapat lampu kuning, dengan ancaman penutupan.
Konon, akibat penutupan sejumlah outlet Holywings, Hotman Paris diduga terancam bangkrut.
Kemarin malam, Holywing di Batam juga jadi sasaran unjut rasa masa.
Berita Terkait
-
Hotman Paris Unggul Jauh, Sosok Ini Bandingkan Prestasi dengan Farhat Abbas
-
Farhat Abbas Kalah Jauh, Orang Ini Nilai Hotman Paris Lebih Berprestasi sebagai Advokat
-
Hotman Paris Bakal Bantu Siswa yang Disuruh Sujud dan Menggongong oleh Ivan Sugianto: Tenang Bu!
-
Hotman Paris Dapat Kabar Langsung dari Italia, Terpilih sebagai Pembeli Model Terbaru Lamborghini
-
Kena Sentil Sana-sini, Doktor Ini Justru Puji Gelar Kehormatan Raffi Ahmad: Harusnya Dia Profesor
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Kapan 12.12 Dimulai? Ini Promo Histeria Blibli 12.12 2024 yang Menarik Diketahui Termasuk Tanggal Pelaksanaan
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya