SuaraBatam.id - Penemuan mayat wanita di Taman Tribun Sei Harapan, Sekupang, Batam, Kepulauan Riau, pada Minggu (26/6/2022) malam gegerkan warga sekitar.
Anggota Polsek Sekupang langsung terjun ke lokasi usai mendapatkan laporan dari warga yang menemukan mayat tersebut.
"Saat ditemukan, tidak ada identitas yang melekat pada jenazah tersebut," ujar Komp Yudha Surya Wardana, Senin (27/6/2022), melansir Batamnews--jaringan suara.com.
Menurutnya, jenazah tersebut ditemukan oleh warga Sei Harapan bernama Ngatino, kemudian ia menyampaikan kepada warga bahwa adanya sesosok jenazah wanita di lokasi tersebut.
Saat ditemukan, jenazah wanita paruh bayah tersebut tengah mengenakan daster berwarna biru bermotif bunga.
Ia juga mengenakan sebuah tas jinjing berwarna biru.
"Karena tidak ada identitas jadi mayat tersebut Mrs X yang diperkirakan berusia sekitar 60 tahun," katanya.
Saat ini jenazah tersebut telah di Evakuasi ke Rumah Sakit BP Batam untuk dilakukannya identifikasi terhadap jenazah.
Yudha juga mengimbau bagi warga yang merasa kehilangan anggota keluarganya agar segera melapor ke Polsek Sekupang.
"Dengan ciri-ciri diatas yang merasa kehilangan keluarga agak segera melapor," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Kejari Batam: Kasus TPPO dan PMI Ilegal Marak, Lima Hingga Sepuluh Perkara Tiap Bulan
-
Dilaporkan Hilang, Seorang Warga Karawang Ditemukan Tewas di Tengah Banjir
-
Mayat Pria Tanpa Identitas dengan Luka Lebam Mengapung di Kali Ciliwung, Korban Pembunuhan?
-
Geger Jasad Pria Misterius di TPU Bekasi Barat, Diduga Korban Pembunuhan
-
Pembunuhan di Rumah Angker
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen