
SuaraBatam.id - Zack Lee mengungkapkan pengalaman pahit dalam hidupnya saat hadir di YouTube Melaney Ricardo, Sabtu 18 Juni 2022. Kejadian itu cukup membuatnya trauma.
Secara mengejutkan suami Nafa Urbach mengaku pernah mendapatkan pelecehan. Ia pernah dilecehkan seorang guru les pria saat duduk di bangku SD.
Saat kejadian Zack Lee masih berusia sekitar 9 atau 10 tahun. Kejadian menjijikan itu terjadi di rumahnya.
Kala itu, dia tinggal bersama ayah kandung, ibu sambung, dan adiknya.
Baca Juga: Korelasi Perspektif Indra Visual dengan Tingginya Kasus Pelecehan Seksual
Orang tua Zack Lee memanggil guru les privat pria untuk kemajuan belajar anak-anak.
Dan dari situlah awal mula petaka yang mengubah sosok Zack Lee jadi pribadi pendendam di masa lalu.
"Aku dilecehkan oleh guru privatku, dia sudah tua, bapak-bapak, Chinese. Aku dan dua saudaraku lainnya sudah cukup lama les sama dengan dia,"ungkap Zack.
"Waktu les biasanya di meja makan, dan aku waktu itu bilang capek habis keranjang utama di sekolah. Jadi, dia mulai mijitin punggung aku," ucapnya.
Setelah suatu saat dipijat, guru tersebut memberikan les seperti biasanya, sampai tercetus suatu kalimat.
Baca Juga: Anak Diajak Zack Lee Kondangan, Nafa Urbach 'Protes' Lihat Gaya Rambutnya
"Kalau mau dipijat yang benar, di kamar saja, kamu bisa rebahan, saya akan pijat kamu," kata Zack Lee.
Berita Terkait
-
Asal Cium Jin BTS, Wanita Asal Jepang Diserahkan ke Jaksa Penuntut
-
Dituduh Lecehkan Muridnya, Pengacara Bongkar Sederet Kejanggalan Kasus Guru Wing Chun
-
Gaeun eks MADEIN Laporkan CEO Agensi Atas Dugaan Pelecehan Seksual
-
Apa yang Harus Dilakukan saat Jadi Korban Catcalling? Ini 5 Tips Jitu yang Bisa Kamu Coba
-
Berkaca Kasus Pelecehan Dokter Obgyn di Garut, Kenali 3 Prosedur Medis Red Flag
Terpopuler
- 1 Detik Setelah Pascal Struijk Naturalisasi, Harga Pasar Timnas Indonesia Termahal ke-4 di Asia
- 5 Rekomendasi Mobil Bekas Rp50 Jutaan Mei 2025: Mesin Tak Merepotkan, Irit Bensin, Pajak Murah
- Selamat Tinggal Persib, Nick Kuipers Hengkang ke Eropa Musim Depan?
- Petinggi Venezia Ucapkan Terima Kasih ke Inter Milan, Resmi Lepas Jay Idzes?
- Pemain Keturunan Bandung Mauro Zijlstra Resmi Salaman
Pilihan
-
Butuh Dana Cepat? Kenali Pinjol Aman dan Hindari Risiko Bunga Tinggi
-
Hasil BRI Liga 1: Gol Indah Ramadhan Sananta Bawa Persis Kalahkan PSBS Biak
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Mei 2025. Awet Lebih dari Sehari
-
Kabar Duka! Pendaki Asal Bandung Meninggal Dunia di Gunung Lawu
-
Juru Parkir Liar di Masjid Raya Sheikh Zayed, Dua Remaja Diamankan Tim Resmob
Terkini
-
9 WNA Dideportasi Imigrasi Batam gegara Salahgunakan Izin Tinggal
-
5 Alasan Mengapa Mobil Rental adalah Pilihan Cerdas untuk Liburan Anda
-
Inilah 5 Kebiasaan yang Membuat Tagihan Listrik Bisa Bengkak!
-
Mantri Perempuan BRI Ini Refleksikan Semangat Kartini: Tanpa Lelah Berdayakan Pengusaha Mikro
-
Rayakan Hari Kartini, BRI Perkuat Komitmen pada Kesetaraan Gender, Berdayakan Kaum Perempuan