Walau demikian, pihaknya mengaku langsung melakukan antisipasi dengan mengerahkan petugas yang memantau keadaan tembok di bagian Perumahan Citra Batam.
Selain menugaskan tim yang berwenang untuk memperlancar saluran drainase, sehingga meluapnya air diakuinya terjadi tidak lebih dari 30 menit.
"Tadi gak sampai 30 menit. Namun kedepannya, kami akan melakukan perbaikan lagi agar drainase kami tidak menganggu warga perumahan. Air yang meluap tadi merupakan air pembuangan hujan dari tower apartemen kami," ungkapnya.
Kedepan, pihaknya mengaku akan berkoordinasi dengan instansi terkait dari Pemerintah Kota (Pemko) Batam, mengenai penyambungan drainase Meisterstadt Pollux Habibie, ke saluran drainase kota yang telah dibangun.
"Selama ini memang ada yang menyambung langsung ke sana. Tapi kedepan kami ingin membuat jalur khusus lagi, agar pembuangan tidak menganggu warga lagi. Karena saluran yang kami miliki saat ini, ada yang langsung ke drainase, dan ada yang ke penampungan air yang kami miliki," paparnya.
Kontributor : Partahi Fernando W. Sirait
Berita Terkait
-
Seluruh Titik Banjir di Jakarta Telah Surut, BPBD Tetap Imbau Warga Waspada
-
Enam Pohon Tumbang di Jakarta Akibat Cuaca Ekstrem, Timpa Rumah dan Kabel Listrik
-
Banjir Jakarta Mulai Surut, Satu Ruas Jalan Masih Tergenang, Puluhan Warga Mengungsi
-
Sempat Putus Asa, Pasangan Pengantin Ini Tetap Gelar Resepsi di Tengah Banjir
-
Atasi Banjir Jakarta, Dinas SDA Kerahkan 612 Pompa Stasioner dan Ratusan Pompa Mobile
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya