SuaraBatam.id - Mulai 15 Juni, peramban kenamaan dari Microsoft, Internet Explorer ditutup. Sementara pengguna mulai dialihkan ke Edge.
"Pada akhirnya, Internet Explorer akan dimatikan secara permanen sebagai bagian dari rencana pengembangan Windows Update, ikon Internet Explorer di perangkat akan dihapus," kata manajer umum Microsoft Edge Enterprise, Sean Lyndersay, dikutip dari The Verge, Kamis.
Microsoft melalui laman resmi mereka beberapa kali mengingatkan bahwa Internet Explorer tutup per 15 Juni 2022 dan meminta pengguna beralih ke Edge.
Berkaitan dengan rencana penutupan, Internet Explorer sudah tidak mendapat pembaruan lagi sejak Agustus 2021.
Baca Juga: Perjalanan Panjang Internet Explorer, Kini Resmi Pensiun Usai 27 Tahun Beroperasi
The Verge melaporkan pengguna secara otomatis akan dialihkan ke Microsoft Edge ketika membuka Internet Explorer, aksi ini akan berlangsung selama beberapa bulan ke depan.
Pengalihan ini akan mengangkut sejumlah data yang tadinya berada di Internet Explorers, seperti kata sandi, setelan peramban dan situs yang disukai.
Microsoft Edge juga memiliki opsi "reload in IE mode" untuk memuat pengaturan yang sebelumnya ada di Internet Explorer.
Peramban Internet Explorer resmi pensiun setelah 26 tahun beroperasi. [antara]
Baca Juga: Internet Explorer Dimatikan Mulai 15 Juni, Akhir Perjalanan 27 Tahun
Berita Terkait
-
Produk Teknologi yang Resmi Dihentikan Selama 2023: Dari Twitter hingga Internet Explorer
-
Peringati RIP Internet Explorer: Insinyur Software Korea Bikin Nisan Senilai Hampir Rp 5 Juta
-
Penggemar di Korea Selatan Buatkan Nisan untuk Internet Explorer, Memperingati Peramban Ini Ditutup Microsoft
-
3 Fakta Internet Explorer Resmi Mati Usai Jadi Browser Legendaris 27 Tahun
Terpopuler
- Jairo Riedewald: Saya Tidak Bisa...
- Gibran Disebut Ikut Selamatkan Warga Los Angeles saat Kebakaran, Netizen: Nyelamatin IPK Aja Nggak Bisa
- Pratama Arhan Ditertawakan saat Lakukan Lemparan Jauh di Bangkok United
- Nagita Slavina Terancam Kena Cancel: Keharaman Babi Mengalahkan Korupsi dan Zina
- Temui Jalan Terjal, Striker Keturunan Indonesia Pilih Pulang ke Belanda
Pilihan
-
Persik Kediri vs PSS Sleman Bak Bermain di Sawah, Netizen: Selokan di Tengah Lapangan!
-
Berita Duka: Tokoh Mega Bintang Mudrick Sangidu Meninggal Dunia
-
Bisnis Lesu, Starbucks PHK Karyawan Mulai Maret 2025
-
Peringatan Dinkes Kaltim: Leptospirosis Mengintai di Genangan Hujan
-
Skandal Parkir Samarinda: Audit Inspektorat Siap Bongkar Ketidakwajaran Setoran
Terkini
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!