SuaraBatam.id - Dul Jaelani kini berkarier di dunia musik mengikuti jejak kedua orangtuanya, Maia Estianty dan Ahmad Dhani.
Dul tak hanya sekedar bernyanyi dan bermain alat musik, ia membuktikan keseriusannya di dunia musik dengan menulis lagu dan menjadi produser musik.
Menjadi produser musik, tak bisa dipungkiri membutuhkan modal yang tidak sedikit. Lalu, dari manakah modal yang dimiliki Dul Jaelani?
“Ya Allah, kesannya gue gak ada uang. Hahaha,” kata Dul Jaelani di YouTube Bacot Television dikutip dari Hops.id--jaringan Suara.com.
“Modal sendiri lah, tapi sering kasbon ke nyokap sih. Hahaha…” sambungnya sambil tertawa.
Sering meminjam uang ke ibunya Maia Estianty, Dul mengaku jika dirinya bertanggung jawab mengganti uang yang dipinjamnya itu.
“Tapi kan diganti. Kalau misalkan bikin klip dan butuh Rp10 juta, aku bilang nyokap. ‘Bunda, aku kasbon dulu 10 juta buat bikin klip, akhir bulan ada job, aku ganti. Demi Allah aku modal sendiri,” kata Dul.
“Iya, modal sendiri dia. Aku tahu kok,” jelas Tissa Biani, kekasih Dul.
“Alhamdulillah, semuanya modal sendiri,” sambung Dul.
Selaku ibunda Dul, Maia Estianty mengaku jika dirinya mendukung penuh bakat putranya di dunia musik. Ini diungkapkan Maia ketika ia dilibatkan dalam penggarapan lagu berjudul Tiara, tahun 2020 lalu.
“Dikerjain Dul Jaelani disuruh ngarang ngisi backing vokalnya buat lagu dia terbaru ‘Tiara’,” tulis Maia di Instagramnya @maiaestiantyreal.
Namun, Maia mengaku jika dirinya tidak mendapat bayaran dari Dul.
“Gratisan huahahaha. Katanya, biar backing vokalnya berasa Group RATU banget,” ujar ibu tiga anak ini.
“Beginilah kalau punya emak mantan produser musik, support full sejuta persen anaknya yang punya bakan musik luar biasa.” lanjut Maia.
Berita Terkait
-
Dipuji Cantik oleh Calon Mertua, Jawaban Singkat Alyssa Daguise Jadi Sorotan
-
Effort! Alyssa Daguise Mau Bikin Akun YouTube Buat Siarkan Pernikahannya dengan Al Ghazali
-
Terungkap Tanggal Pernikahan Al Ghazali dan Alyssa Daguise, Akad dan Resepsi Digelar Sehari
-
Demi 7 Hari untuk Keshia, Tissa Biani Ubah Penampilan Jadi Rebel dan Warnai Rambut
-
Banjir Air Mata! 8 Momen Michelle Ziudith, Tissa Biani dan Ummi Quary Saat Ikut Kajian
Terpopuler
- Kronologi Kasus Raffi Ahmad Digerebek BNN, Dicap Tak Pantas Sandang Utusan Khusus Presiden
- Sindiran Keras Mahfud MD Soal Gelagat Raffi Ahmad: Pejabat Tak Jujur...
- Pengakuan soal Mobil RI 36 Bikin Dongkol, Mahfud MD Sebut Raffi Ahmad Pejabat Tak Jujur: Negara Kok jadi Kampungan
- Anies Pamer Momen Jadi Mahasiswa, Netizen Balas Pakai Foto Kelulusan Jokowi: Wisuda yang Mengubah Sejarah Indonesia
- Mengapa Denny Landzaat Bisa Bahasa Indonesia?
Pilihan
-
5 Pemain Keturunan Belanda yang Paling Menyita Perhatian di Liga Indonesia
-
Hino Keluhkan Banjir Truk China di Indonesia
-
Manajer Pastikan Arlyansyah dan Figo Dennis Tetap di PSIM Yogyakarta
-
Sadis! Rekonstruksi Tawuran Geng di Pontianak, Usus Remaja Terburai Disabet Celurit 180 cm
-
Cara WNI Pindah Kewarganegaraan Jepang, Ternyata Tidak Serumit Itu!
Terkini
-
Longsor di Batam, 13 Orang Dievakuasi, 4 Masih Dicari
-
Konsultan Keamanan Siber: Tak Ada Serangan Siber Ransomware pada Sistem Perbankan BRI
-
Membongkar Hoax Ransomware yang Dikaitkan dengan BRI
-
BRI Menjamin Keamanan Data dan Dana, Transaksi Tetap Normal
-
Natal Romantis di Batam? Ada Paket Lengkap di Hotel Santika!