SuaraBatam.id - Sabrina Chairunnisa resmi dipersunting Deddy Corbuzier Senin, 6 Juni 2022. Sabrina Chairunnisa merupakan model dan youtuber yang lahir di Medan, 19 November 1992.
Sabrina menempuh pendidikan S1 di Universitas Trisaksi dan kembali menyelesaikan pendidikan magister di Universitas Pelita Harapan (UPH) jurusan magister Ilmu Komunikasi.
Ia mengawali karirnya dengan ikut serta di ajang Puteri Indonesia 2011 mewakili daerah kelahirannya Sumatera Utara.
Ia mengikuti ajang tersebut pada usia 18 tahun dan sukses menjadi finalis.
Meskipun gagal menjadi juara, namun kala itu Sabrina banyak menyita perhatian lantaran usianya masih muda.
Kemudia ia memasuki dunia model dan dan kini dikenal menjadi brand ambassador produk-produk populer.
Tak puas sebagai model, Sabrina Charunnisa juga merambah ke dunia bisnis.
Ia membuka salon kecantikan di Jakarta yang bernama Adelinee LASH BROW &NAIL Studio.
Ibu sambung Azka Corbuzier ini juga memiliki kanal Youtube yang kerap membagikan aktivitas kesehariannya dan serta tips-tips kesehatan.
Youtuber satu ini telah memiliki 890 ribu subscriber.
Tampil cantik saat menikah
Baca Juga: Disorot, Ini Panggilan Azka Corbuzier ke Sabrina Chairunnisa Usai Dinikahi Deddy Corbuzier
Sabrina Chairunnisa membagikan momen sakral pernikahannya bersama Deddy Corbuzier.
Ia tampil cantik mengenakan kebaya ungu. Sabrina membagikan kabar bahagia pernikahannya melalui akun Instagram pribadinya.
Ia mengucapkan terimakasih pada saksi dan penasehat yang hadir di pernikahannya itu.
"Today.06.06.2022. Thank you ayahanda jenderal TNI (Purn) Prof.DR.A.M Hendropriyono dan Jaksa Agung Prof.Dr. ST, Burhanuddin.,SH,.MM telah bersedia menjadi saksi di janji suci kami dan terima kasih @gusmiftah atas doa dan nasehat pernikahannya," tulis Sabrina, @mastercorbuzier.
Sebelumnya, pasangan ini telah berpacaran selama 9 tahun lamanya.
Berita Terkait
-
Sabrina Chairunnisa Kena Musibah Jelang Akhir Tahun, Jari Tangan Sampai Retak
-
Disentil soal Outfit Olahraga, Respons Sabrina Chairunnisa: Jaka Sembung
-
Outfit Olahraga Dipermasalahkan, Sabrina Chairunnisa Bungkam Mulut Haters
-
Rayakan Ultah Sabrina Saat Proses Cerai, Tulisan Kue dari Deddy Bikin Heboh
-
Deddy Corbuzier Rayakan Ultah Sabrina di Tengah Proses Perceraian, Netizen Soroti Tulisan di Kue
Terpopuler
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Biodata dan Agama DJ Patricia Schuldtz yang Resmi Jadi Menantu Tommy Soeharto
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- 5 Sepatu Jalan Lokal Terbaik Buat Si Kaki Lebar Usia 45 Tahun, Berjalan Nyaman Tanpa Nyeri
- DPUPKP Catat 47 Hektare Kawasan Kumuh di Kota Jogja, Mayoritas di Bantaran Sungai
Pilihan
-
Hari Ini Ngacir 8 Persen, Saham DIGI Telah Terbang 184 Persen
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar