SuaraBatam.id - Berbeda dengan Mbak Rara, salah satu paranormal terkenal di Indonesia, Mbah Mijan menolak berkomentar soal kondisi anak Ridwan Kamil, Eril.
Mba Mijan malah menyarankan netizen dan Ridwan Kamil mengirimkan doa dengan membacakan Ayat Al Quran surat Yunus 109.
Lewat unggahan terbarunya di Instagram @mbahmijan, pria yang terkenal karena prediksinya itu mengungkap bahwa dia memang banyak menerima pertanyaan tentang Eril.
"Netizen berbondong-bondong ngetag dan DM di Instagram, mereka bertanya soal Eril," kata Mbah Mijan dikutip dari Hops.ID Rabu 1 Juni 2022.
"Sikap netizen wajar, karena Mbah dikenal dengan prediksinya, tapi kali ini tak bicara," kata Mbah Mijan.
Baca Juga: Komentari Postingan Ridwan Kamil, Sahrul Gunawan: Doa Saya Terus Terpanjat dari Tanah Suci Mekkah
Adapun alasan Mbah Mijan memilih diam karena merasa tidak etis untuk membicarakan tentang musibah ini.
"Mbah memilih diam bukan enggak punya analisa, sepertinya enggak etis aja bicara di kondisi ini," katanya.
"Mbah pribadi turut prihatin yang sedalam-dalamnya Kang, mohon maaf sekedar saran buat Kang @ridwankamil bacakan Alquran Surat Yunus 109 Ayat penuh di area Eril terbawa arus," tulisnya.
"Malam ini, Mbah akan bantu doa dan ngaji Yunus, bagi yang berkenan sebagai bentuk kepedulian, bisa ngaji bareng Mbah jam 01.00 WIB di rumah masing-masing," tutur Mbah Mijan.
Terakhir, Mbah Mijan mendoakan agar proses pencarian Emmeril Kahn Mumtadz yang masih berlangsung hingga kini segera membuahkan hasil.
Berita Terkait
-
YLBHI dan LBH Jakarta Beberkan Dugaan Keterlibatan Kasus Pelanggaran Hukum RK-Suswono
-
Kuliti Pengaruh Jokowi, Cak Imin soal Nasib RK dan Ahmad Luthfi di Pilkada: Insyaallah Menang
-
Sama Seperti RK, Suswono Juga Tak akan Mencoblos di Pilkada Jakarta
-
Jordi Amat dan Sandy Walsh Warga Jakarta, Coblos Mas Pram-Bang Doel, RK - Suswono, atau Pongrekun-Kun?
-
Surat Dukungan Prabowo untuk Ridwan Kamil Sudah Beredar Sebelum Masa Tenang, Benarkah?
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Lihat Jaksa di Sidang Tom Lembong Cengar-cengir, Publik Malah Kesal: Nasib Orang Dianggap Bercandaan!
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
5 Asteroid Paling Berbahaya Bagi Bumi, Paling Diwaspadai NASA
-
Rupiah Loyo! Tembus Rp15.900 per Dolar AS, Calon Menkeu AS Jadi Biang Kerok
-
Harga Emas Antam Jatuh Terjungkal, Balik ke Level Rp1,4 Juta/Gram
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024