SuaraBatam.id - Timnas Indonesia kontra Bangladesh dalam ajang FIFA Matchday akan digelar pada esok hari.
Pertandingan ini akan diselenggarakan di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, pada Rabu, 1 Juni 2022 pukul 20.00 WIB.
Laga ini menjadi pemanasan Timnas Indonesia yang akan menghadapi Kualifikasi Piala Asia 2023 yang akan diselenggarakan di Kuwait mendatang.
Selaku tuan rumah, Timnas berharap dan menargetkan kemenangan atas Bangladesh untuk menambah poin di ranking FIFA.
Strategi pun disusun sedemikian rupa untuk menggapai kemenangan ini.
Prediksi susunan pemain Timnas Indonesia dalam lagi ini sudah muncul.
Pada pertandingan yang akan digelar besok, susunan pemain diprediksi tak akan seperti biasanya karena adanya pemain-pemain baru dan badai cedera.
Nama Elkan Baggott dan Pratama Arhan masuk dalam susunan pemain arahan Shin Tae Yong ini.
Egy Maulanan Vikri dan Evan Dimas tak bisa turun lapangan lantaran masih mengalami cedera.
Baca Juga: Timnas Indonesia vs Bangladesh, Egy Maulana Vikri Dipastikan Absen
Shin Tae Yong akan menggunakan formasi 4-3-2-1 pada timnas Indonesia saat melawan Bangladesh.
Sosok Nadeo Argawinata diprediksi akan dipercaya oleh Shin Tae Yong sebagai penjaga gawang. Terlebih, Nadeo didapuk sebagai kiper utama Timnas Indonesia.
Di barisan pertahanan, Shin Tae Yong akan mengandalkan Asnawi Mangkualam pada bek kanan dan Pratama Arhan di bek kiri. Sedangkan posisi bek tengah akan ditempati oleh Fachrudin Aryanto dan Elkan Baggott.
Mereka empat nantinya akan menjadi palang pintu pertahanan Timnas Indonesia.
Nama Marc Klok dan Rachmat Irianto hadir dalam pertandingan kali ini, mereka berdua dipercaya akan mengisi di lini tengah.
Kemungkinan Shin Tae Yong akan memainkan skeman Double Pivot.
Di bagian gelandang serang kemungkinan akan diisi Saddil Ramdani.
Berita Terkait
-
Kata-kata Jordi Cruyff Usai Resmi Gabung Ajax, PSSI Masih Bungkam?
-
Tegas! Pascal Struijk Tolak Bela Timnas Indonesia: Bukan Fokus Saya
-
Soroti Ajang AFF Cup 2026, John Herdman Akui Kaget dengan Nasib Indonesia
-
John Herdman Berpeluang Panggil 4 Nama Baru di FIFA Series, Ada Bek Premier League
-
Syarat Gila John Herdman Bagi Calon Pemain Naturalisasi Timnas, Apa Saja?
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 5 Bedak Murah Mengandung SPF untuk Dipakai Sehari-hari, Mulai Rp19 Ribuan
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Fadli Zon Kaget! Acara Serah Terima SK Keraton Solo Diserbu Protes, Mikrofon Direbut
-
Tim SAR Temukan Serpihan Pesawat ATR42-500 Berukuran Besar
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar