SuaraBatam.id - Wenny Ariani dituding meminta imbalan sebanyak kurang lebih Rp17 M agar masalah pengakuan terhadap anaknya, Kekey bisa diselesaikan secara kekeluargaan.
Dengan tegas Wenny Ariani membantah hal tersebut. Ia sama sekali mengaku tak ada niatan dalam soal materi dan semata-mata hanya ingin meminta pengakuan jika Kekey adalah anak kandung Rezky Aditya.
Di dalam sebuah tayangan video, bahkan Wenny Ariani berseloroh apa mungkin Rezky Aditya memiliki uang sebanyak itu. Hal ini pun kembali menjadi buah bibir warganet. Seperti apa? Simak ulasan berikut.
Pada podcast milik Denny Sumargo, Wenny menjawab banyak pertanyaan netizen mengenai gosip di luaran yang menduga dirinya hanya mengincar harta Rezky dengan mengajukan uang sebanyak Rp17 M sebagai jual putus.
"Mau jawab pertanyan netizen, kenapa baru sekarang setelah anak lo umur 8 tahun, gitu kan, pasti ini karena duit," ujar Wenny, dikutip Hops.ID dari kanal YouTube CURHAT BANG Denny Sumargo, pada Senin, 30 Mei 2022.
Wenny pun balik bertanya apakah Rezky mempunyai uang sebanyak itu. Mendengar sindirian tersebut, Denny pun membalas dengan kata-kata menohok.
"Wenny menuntut Rp17 M segala macem, kalau 17 M sih gue satu (pertanyaan), emang punya duitnya?" ujar Wenny.
"Punya lah, masa gak punya," timpal Denny Sumargo.
Di lain waktu, Wenny pun membantah tuduhan yang menyebut dirinya tidak ingin melakukan tes DNA meski sudah diminta oleh pihak Rezky Aditya.
Baca Juga: Bikin Nyesek, Reaksi Anak Wenny Ariani Lihat Foto Bareng Rezky Aditya: Aku Foto Sama Artis Ya?
Sehingga ia merasa kaget sekaligus heran karena di dalam berita yang beredar disebutkan jika ia kini menolak tes DNA.
Berita Terkait
-
Rezky Aditya Terkena DBD saat Umrah, Citra Kirana Gercep Menyusul demi Rawat Suami
-
Lagi Umrah, Rezky Aditya Kena DBD Hingga Masuk Rumah Sakit dan Disusul Citra Kirana
-
Tren Baju Lebaran Couple Keluarga Ala Citra Kirana Dan Rezky Aditya
-
Belum Tayang, 37.000 Penonton Sudah Antre Buat Nobar Film Keajaiban Air Mata Wanita
-
Citra Kirana Umrah Bareng Anak dan Suami, Cara Gendong Putranya Jadi Sorotan
Terpopuler
- Jerman Grup Neraka, Indonesia Gabung Kolombia, Ini Hasil Drawing Piala Dunia U-17 2025 Versi....
- Kiper Belanda Soroti Ragnar Oratmangoen Cs Pilih Timnas Indonesia: Lucu Sekali Mereka
- Jabat Tangan Erick Thohir dengan Bos Baru Shin Tae-yong, Ada Apa?
- TIPU UGM Daftarkan Gugatan Dugaan Ijazah Palsu Jokowi ke Pengadilan
- Rebut Mic dari Pengacara, Adab Lisa Mariana Kena Sentil Psikolog: Emang Ini Sinetron?
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP Murah RAM 12 GB terbaik April 2025, Performa Handal
-
Massa Dikabarkan Geruduk Rumah Jokowi Soal Ijazah Palsu, Hercules: Itu Asli, Jangan Cari Masalah!
-
Koster Minta Dinas Pertanian Bali Belajar ke Israel : Jangan Gitu-Gitu Aja, Nggak Akan Maju
-
Tanpa Tedeng Aling-aling, Pramono Sebut Bank DKI Tidak Dikelola Profesional: Banyak Kasus Terus!
-
5 HP Murah Mirip iPhone 16: Harga Mulai Sejutaan, Bikin Orang Terkecoh!
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban