SuaraBatam.id - Lama tak muncul, artis Olivia Zalianty baru saja melahirkan anak pertama yang berjenis kelamin laki-laki.
Olivia Zalianty menyampaikan kabar bahagia itu lewat unggahan Instagram belum lama ini.
Ia terlihat menggendong bayi laki-laki yang hendak didoakan oleh sesepuh dalam video tersebut.
Ternyata saat itu Olivia dan suaminya sedang menggelar acara akikah sekaligus syukuran atas kelahiran sang putra.
Terlihat rangkaian acara dilakukan kental dengan adat Jawa.
Olivia nampak mengenakan baju kemben. Sementara sang suami mengenakan beskap Jawa.
Lewat caption, Olivia mengumumkan nama sang putra yakni Hydro Putro Kusumo. Sayangnya adik Marcella Zalianty itu tak mengungkapkan arti nama sang putra.
"Menyambut kedatangan baby Hydro Putro Kusumo. #alhamdulillah #buahatiku #ozmusic Selengkapnya SEGERA d ozproduction chanel," tulis Olivia Zalianty.
Melihat kolom komentar, para netizen nampak mengucapkan selamat kepada Olivia.
Baca Juga: Olivia Zalianty Gelar Acara Akikah, Nama sang Anak Jadi Sorotan
"Welcome to the world Baby Hydro Putro.. semoga menjadi anak Soleh dan berbakti kepada kedua orangtua.. aamiinn.. Selamat yaa Kak Olive dan Suami," tulis netizen.
Sementara itu, netizen lain justru salfok dengan nama anak Olivia Zalianty.
"Waah seneng deh namanya jawa banget," tulis netizen. "Namanya jawa banget," pungkas lainnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Menghilangkan Flek Hitam Usia 40 Tahun
- 5 Sunscreen untuk Hilangkan Flek Hitam Usia 50 Tahun ke Atas
- Purbaya Temukan Uang Ribuan Triliun Milik Jokowi di China? Kemenkeu Ungkap Fakta Ini
- 4 Mobil Keluarga Bekas 50 Jutaan: Mesin Awet, Cocok Pemakaian Jangka Panjang
- 27 Kode Redeem FC Mobile 15 Januari 2026, Gaet Rudi Voller Pemain OVR 115
Pilihan
-
KLH Gugat 6 Perusahaan Rp 4,8 Trliun, Termasuk Tambang Emas Astra dan Toba Pulp Lestari?
-
Bursa Transfer Liga Inggris: Manchester United Bidik Murillo sebagai Pengganti Harry Maguire
-
John Herdman Termotivasi Memenangi Piala AFF 2026, Tapi...
-
Purbaya Sebut Bisnis Sektor Media Cerah: Saham DIGI, TMPO, dan VIVA Langsung Ceria
-
Dari 'Kargo Gelap' Garuda ke Nakhoda Humpuss: Kembalinya Ari Askhara di Imperium Tommy Soeharto
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar