SuaraBatam.id - Putri Marino memberi pengakuan bahwa dirinya sangat posesif dengan pasangan. Menurutnya itu terjadi karena trauma kisah asmaranya di masa lalu.
"Aku tuh susah percaya sama cowok karena agak trauma sama cowok," pungkasnya.
Salah satu sikap posesif Putri Marino di antaranya adalah meminta pasangan untuk sering memberi kabar.
"Aku mulai ngerasa aku tuh rada-rada posesif. Aku tuh selalu pengin cowokku tuh ngabarin aku," kata Putri Marino.
Tidak seperti perempuan pada umumnya, Putri Marino mengaku harus dikabari setiap jam oleh pasangannya.
"Tapi, aku tuh yang bener-bener harus setiap jam kali," sambungnya.
Pasalnya, Putri Marino mengungkap akan overthinking andaikata pasangannya tidak rajin memberi kabar.
"Kalau enggak aku kayak yang panik sendiri," tuturnya dilansir dari Instagram @lambegosiip pada Rabu (18/5/2022).
Perihal itu, sejumlah netizen ikut memberikan respons dan komentar yang beragam.
Baca Juga: Artis Indonesia Menikah dengan Fans, Sebelum Jadi Artis Putri Marino Ngefans Chicco Jerikho
"Itu yang aku rasain, kak," tulis seorang netizen, "Orang posesif kebanyakan punya masa lalu gelap," ujar netizen lain, "Sekelas Putri aja masih trauma," kata netizen yang lainnya.
Berita Terkait
-
7 Film Indonesia Paling Diantisipasi 2026, Bertabur Sineas Besar dan Cerita Berani
-
Review Film Posesif, Cinta yang Membelenggu di Balik Janji Manis
-
Jourdy Pranata Ditampar dan Dicium Putri Marino saat Syuting
-
Review Film Sampai Jumpa, Selamat Tinggal: Perihal Menemukan Cinta dan Luka
-
Ulasan Film Sampai Jumpa, Selamat Tinggal: Drama Korea Rasa Indonesia
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik