SuaraBatam.id - Menurut keterangan Kepala Bagian Penerangan Umum Divhumas Polri Kombes Gatot Repli Handoko, Senin (18/4/2022), Rossa dijadwalkan memenuhi panggilan penyidik Bareskrim hari ini.
"Vokalis R harusnya diperiksa hari ini," ujar Gatot dikutip dari matamata.
Namun kata Gatot, Rossa berhalangan hadir. Rossa dipanggil karena dugaan keterlibatan dalam kegiatan robot trading di platform DNA Pro.
"Jadi minta di re-schedule lagi yang R penyanyi," terangnya.
Oleh penyidik Bareskrim Polri, permohonan penundaan pemeriksaan Rossa dikabulkan. Mereka sudah menyiapkan jadwal pemeriksaan baru bagi perempuan 43 tahun.
"Dimintanya besok," kata Kombes Gatot Repli Handoko.
Selain Rossa, Polri juga mengungkap dugaan keterlibatan personel Project Pop, Yosi Mokalu dalam kegiatan robot trading DNA Pro.
Yosi Mokalu diminta menghadap untuk memberikan keterangan pada 21 April 2022.
Sebelumnya, Bareskrim Polri sudah memanggil Ivan Gunawan untuk diperiksa atas perannya sebagai brand ambassador DNA Pro selama 3 bulan.
Baca Juga: Batal Hari Ini, Rizky Billar dan Lesti Kejora Jalani Pemeriksaan Kasus DNA Pro Besok
Lelaki yang biasa disapa Igun mengaku menyepakati nilai kontrak mencapai Rp1 miliar dengan DNA Pro dan memilih mengembalikan uang tersebut ke penyidik.
Setelah Ivan Gunawan, Bareskrim Polri menjadwalkan agenda pemeriksaan kepada Marcello Tahitoe atau Ello hari ini.
Berita Terkait
-
Ivan Gunawan Curhat soal Penyakit Ain, Ustaz Felix Siauw Ungkap Cara Menangkalnya
-
Rossa Salurkan Zakat Mal Rp500 Juta untuk Korban Bencana di Sumatra, Ajak Publik Ikut Bergerak
-
Baru Audisi Pertama, Peserta Indonesian Idol 2025 ini Sudah Diprediksi Jadi Pemenang
-
Road to Garis Poetih Raya Festival 2026, Langkah Besar Ivan Gunawan Sambut Ramadan
-
Otak Kerja Terus! Rossa Ungkap Vidi Aldiano Tetap Produktif meski Berjuang Lawan Kanker
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar