SuaraBatam.id - Banyak orang yang mengeluhkan sering buang air kecil setelah makan sahur. Apakah ini normal?
Melansir dari herstory, kondisi tersebut dapat disebabkan karena terlalu banyak mengonsumsi minuman yang mengandung kafein, seperti teh, kopi, atau cokelat hangat.
Pasalnya, minuman berkafein bersifat diuretik. Diuretik bertugas untuk membantu ginjal mengeluarkan garam (natrium) dari dalam tubuh lewat urine. Jadi, kamu bisa lebih sering buang air kecil.
Tak hanya minuman, tapi ada juga makanan yang bersifat diuretik, seperti wortel, buncis, terong, lobak, tomat, mentimun, atau makanan yang mengandung banyak cairan, makanan tinggi garam, dan makanan pedas.
Selain karena mengonsumsi makanan dan minuman bersifat diuretik, sering buang air kecil setelah sahur juga bisa terjadi kalau kamu mengonsumsi obat diuretik selama berpuasa.
Obat diuretik ini umumnya digunakan untuk mengobati tekanan darah tingi, masalah hati, dan ginjal.
Jadi, jangan khawatir kalau kamu sering buang air kecil setelah sahur.
Berita Terkait
-
Belum Tentu Sehat, Urine Bening Bak Air Bisa Jadi Indikator Penyakit Tertentu
-
Gejala Kanker Prostat Bisa Muncul Lewat Urine, Ini 6 Tandanya!
-
Selalu Beser Malam-Malam? Kenali 9 Penyebab Sering Buang Air Kecil Ini
-
Raffi Ahmad Sahur Bareng Mayor Teddy dan Sufmi Dasco, Publik Tebak Topik Obrolan: Tes Menu Makan Siang Gratis
-
Bahaya Anak Tidak Makan Sahur Saat Puasa Ramadan, Picu Dehidrasi hingga Gangguan Daya Ingat?
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar