SuaraBatam.id - Biar tak bosen dengan menu nasi yang begitu saja, coba olah sedikit dengan sedikit tambahan daun jeruk yang memberi aroma menggoda dengan lauk telur dadar dan tempe orek yang mudah dibuat.
Cara membuatnya sangat gampang berikut resepnya, dikutip dari Antara.
Bahan nasi:
1 gelas beras
1/3 gelas air
1 sdt kaldu bubuk
10 lembar daun jeruk
1 batang serai
1 sdt garam
1 gelas susu
Bahan telur dadar:
2 butir telur
3 sdm Whipping Cream
Garam dan lada secukupnya
Bahan Tempe Orek:
1 papan tempe, potong korek api
½ sdt kaldu bubuk
1 sdt gula pasir
Garam dan lada secukupnya
2 buah cabai merah keriting
1 sdm kecap manis
Cara membuat:
Masak nasi:
Cuci beras sampai bersih lalu tiriskan.
Tambahkan susu dan air.
Buang bagian tulang daun jeruk.
Masukkan daun jeruk yang sudah digunting kecil-kecil.
Tambahkan garam, kaldu bubuk, dan serai yang sudah
dimemarkan lalu aduk rata.
Masak nasi dengan rice cooker sampai matang.
Masak telur dadar:
Pecahkan telur ke dalam mangkuk.
Tambahkan garam, lada, dan Whipping Cream.
Kocok telur sampai rata.
Masak dengan api kecil sampai matang merata.
Gulung telur dadar lalu potong tipis-tipis.
Masak tempe orek:
Goreng tempe sampai kering.
Tumis cabai dan semua bumbu sampai harum.
Masukkan tempe dan aduk rata.
Sajikan nasi bersama tempe, telur, kerupuk dan bawang goreng. [antara]
Baca Juga: Mendagri Tito Karnavian Sebut Warga Singapura Sudah Rindu Berwisata ke Batam dan Bintan
Berita Terkait
-
Berapa Hari Lagi Bulan Puasa Ramadhan 2026? Mari Hitung Mundur
-
5 Pemain Abroad yang Bisa Dipanggil John Herdman untuk Piala AFF 2026
-
Nasi Kuning Syukuran yang Terbuang
-
Iqbaal Ramadhan Resmi Jadi Wajah Reno15 Series, Oppo Bidik Generasi Muda
-
Puasa Rajab Sekaligus Qadha Ramadhan Apakah Boleh? Ini Bacaan Niat Puasanya yang Benar
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen