SuaraBatam.id - Biar tak bosen dengan menu nasi yang begitu saja, coba olah sedikit dengan sedikit tambahan daun jeruk yang memberi aroma menggoda dengan lauk telur dadar dan tempe orek yang mudah dibuat.
Cara membuatnya sangat gampang berikut resepnya, dikutip dari Antara.
Bahan nasi:
1 gelas beras
1/3 gelas air
1 sdt kaldu bubuk
10 lembar daun jeruk
1 batang serai
1 sdt garam
1 gelas susu
Bahan telur dadar:
2 butir telur
3 sdm Whipping Cream
Garam dan lada secukupnya
Baca Juga: Mendagri Tito Karnavian Sebut Warga Singapura Sudah Rindu Berwisata ke Batam dan Bintan
Bahan Tempe Orek:
1 papan tempe, potong korek api
½ sdt kaldu bubuk
1 sdt gula pasir
Garam dan lada secukupnya
2 buah cabai merah keriting
1 sdm kecap manis
Cara membuat:
Masak nasi:
Cuci beras sampai bersih lalu tiriskan.
Tambahkan susu dan air.
Buang bagian tulang daun jeruk.
Masukkan daun jeruk yang sudah digunting kecil-kecil.
Tambahkan garam, kaldu bubuk, dan serai yang sudah
dimemarkan lalu aduk rata.
Masak nasi dengan rice cooker sampai matang.
Masak telur dadar:
Pecahkan telur ke dalam mangkuk.
Tambahkan garam, lada, dan Whipping Cream.
Kocok telur sampai rata.
Masak dengan api kecil sampai matang merata.
Gulung telur dadar lalu potong tipis-tipis.
Masak tempe orek:
Goreng tempe sampai kering.
Tumis cabai dan semua bumbu sampai harum.
Masukkan tempe dan aduk rata.
Sajikan nasi bersama tempe, telur, kerupuk dan bawang goreng. [antara]
Berita Terkait
-
Apakah Puasa Syawal Harus Bayar Hutang Puasa Ramadhan Dulu? Ini Penjelasannya
-
Hukum Qadha Puasa Ramadhan dan Puasa Syawal, Mana Lebih Utama? Ini Kata Ulama
-
Warung Nasi Goreng Binjai, Tempat Kuliner Malam Penuh Rasa di Pekanbaru
-
7 Rekomendasi Nasi Goreng Semarang Terenak Mulai dari Babat hingga Pedas Menggila
-
Keutamaan Puasa Syawal 6 Hari yang Disebut Geni Faruk Seperti Setahun Berpuasa, Benarkah?
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban