SuaraBatam.id - Son Ye Jin dan Hyun Bin kembali terlihat bersama usai menikah pada 31 Maret lalu. Mereka terlihat berada di Bandara Incheon untuk bertolak honeymoon ke Los Angeles, Amerika. Hyun Bin tiba terlebih dulu di bandara dan disusul oleh Son Ye Jin.
Saat bersama mereka ogah memperlihatkan kemesraan. Bahkan pasangan drama 'Crash Landing On You' itu juga tak bergandengan tangan.
Setelah 11 jam melakukan perjalanan, akhirnya pengantin baru tiba di Los Angeles. Foto-foto mereka saat tiba di Los Angeles beredar di media sosial dan dirilis oleh Dispatch.
Hyun Bin dan Son Ye Jin nampak mengenakan masker dan topi untuk menutupi wajah mereka. Para fans juga nampak berkerumun menyambut kedatangan pasangan tersebut.
Son Ye Jin nampak ramah saat diminta tanda tangan. Ia juga menerima buket bunga dari seorang fans-nya.
Para netizen ramai berharap sepulang dari bulan madu, mereka membawa kabar bahagia. Banyak yang mendoakan agar Son Ye Jin dan Hyun Bin segera dikaruniai anak.
"Pulang-pulang bawa binjin junior," tulis netizen. "Gass ngeng mas hyunbin biar cepet ada binjin junior," sahut lainnya.
Sementara itu, netizen lain meminta fans maupun wartawan untuk memberikan privasi bagi Son Ye Jin dan Hyun Bin saat bulan madu.
"Kasian mereka, mau bulan madu malah dibuntutin," tulis netizen. "Ayo dong kasih mereka privacy, fans jangan motret-motret mereka mulu," timpal lainnya.
Baca Juga: Berita Batam Kemarin, dari Grand Mal yang Kebanjiran hingga Ade Armando yang Dikeroyok Massa
Berita Terkait
-
Adrian Wibowo Lebih Lama bersama Son Heung-min
-
Amanda Manopo dan Kenny Austin Rencanakan Honeymoon Akhir Tahun: Mau Ikut?
-
Status Pengantin Baru, Amanda Manopo dan Kenny Austin Malah Tunda Bulan Madu
-
Viral Pengantin Baru Terkena Honeymoon Cystitis H+7 usai Menikah, Apa Itu?
-
Luka Doncic Alami Cedera Jari dan Kaki Kiri, Absen Sepekan
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar