SuaraBatam.id - Boy William memberikan komentar yang mengagetkan setelah Lucinta Luna memperlihatkan wajah barunya sehabis operasi plastik.
Sempat disembunyikan, saat diwawancarai di Youtube Boy William Luna akhirya memperlihatkan hasil oplas tersebut.
Boy William sempat terkejut malah menjahilinya dengan sebuah guyonan.
"OH my God! Lo mau tahu kayak apa lo sekarang? Kayak ondel-ondel," balas Boy William, melansir tayangan YouTube BW, Kamis (7/4/2022).
Sementara itu, Lucinta Luna merespons balik guyonan Boy William. Namun, Lucinta Luna belum bisa tertawa lepas sehabis oplas.
"A****g lo! Lo enggak ngehargain usaha gua. Belom bisa ketawa lebar Boy," sambungnya.
Menurut Lucinta Luna, ada banyak bagian wajahnya yang dipermak sehingga lebih senang disebut ganti kepala.
"Kepala gue nih dibelek, dibuka topeng muka gue, semuanya itu dipotong-potong yang ada di tengkorak gua, terus dimasukin benda apa gue enggak tahu," ujarnya.
Melihat wajah baru Lucinta Luna usai oplas, sejumlah netizen memberikan komentar dan respons yang beragam.
Baca Juga: Lucinta Luna Pamer Wajah Baru, Hasil Operasi Dibilang Manglingi!
"Kenapa gak sekalian operasi pita suara biar sempurna," tulis seorang netizen. "Sungguh membagongkan sekali," ujar netizen lain. "Bedanya di mana ya sama mukanya yang kemarin?" ucap netizen lainnya.
Sementara Lucinta Luna merasa wajahnya setelah oplas mirip Lisa Blackpink.
"Bagus, kan? Kayak Lisa, kan? Lisa BLACKPINK yang aslinya aja masih kalah cantik ama gue," tanya Lucinta Luna kepada Boy William.
Berita Terkait
-
Sempat Marah-Marah, Perseteruan Lucinta Luna dan Traveloka Berujung Manis
-
Lucinta Luna Ngamuk, Uang Tiket Pesawat Tak Kunjung Direfund Layanan Travel
-
Lucinta Luna Lulusan Apa? Netizen Sebut Aura STM-nya Keluar Saat Demo
-
Heboh! Lucinta Luna Orasi di Depan DPR, Sindir Pemerintah hingga Kibarkan Bendera One Piece
-
Kibarkan Bendera One Piece, Lucinta Luna Orasi di Depan DPR Pakai Helm Gojek: Bubarkan DPR!
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen