SuaraBatam.id - Masih bingung menentukan menu sahur hari ini? Coba saja untuk mengolah tahu untuk santapan sahur.
Dari bahan ini kamu bisa berkreasi memasak hidangan sahur yang praktis tapi tetap nikmat, misalnya membuat Sup Tahu Miso, Pizza Tahu, Nuget Tahu dan Tahu Ayam Jamur.
Bahan-bahannya mudah dicari dan juga cara membuatnya juga praktis. Apa saja? Yuk, simak baik-baik, ya!
Sup Tahu Miso
Baca Juga: Jelang Sahur, 2 Kelompok Remaja Tawuran di Kampung Gedong Jaktim
Bahan-bahan
200 gr tahu, potong kecil-kecil
3 sdm minyak goreng
1 liter kaldu dashi
150 gr miso
200 gr bayam
Cara membuat
Bungkus tahu dengan kain bersih, lalu tekan airnya keluar, kemudian potong-potong kecil.
Tumis tahu tersebut ke dalam minyak yang sudah panas, lalu tiriskan.
Rebus kaldu dan masukkan tahu.
Cairkan miso dengan sedikit kaldu, lalu masukkan ke dalam kaldu.
Tambahkan bayam yang telah dipotong dan masak hingga kaldu mendidih.
Siap disajikan.
Pizza Tahu
Bahan-bahan
Berita Terkait
-
Rumah Ghea Youbi di Bandung Digeruduk Sekelompok Remaja, Teriak-Teriak Bangunkan Sahur
-
Sahur Mewah Bupati Pekalongan di Akun Medsos Resmi Pemkab Tuai Kritik
-
Jangan Biasakan Tak Sahur saat Puasa, Ini 5 Efeknya untuk Kesehatan
-
Angin Puting Beliung Hantam Koja Jakut saat Warga Sahur, Puluhan Rumah hingga Mobil Rusak
-
5 Ide Menu Sahur untuk Orang Diet, Tetap Mengenyangkan Meski Puasa Sepanjang Hari
Terpopuler
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Lisa Mariana Pamer Foto Lawas di Kolam Renang, Diduga Beri Kode Pernah Dekat dengan Hotman Paris
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Chat Istri Ridwan Kamil kepada Imam Masjid Raya Al Jabbar: Kami Kuat..
Pilihan
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
-
Cerita Trio Eks Kapolresta Solo Lancarkan Arus Mudik-Balik 2025
-
Gawat! Mees Hilgers Terkapar di Lapangan, Ternyata Kena Penyakit Ini
Terkini
-
Jadwal Imsakiyah Batam Hari Ini, Berikut Tips Berbuka Sehat Agar Puasa Lancar
-
Longsor Parah Lumpuhkan Akses ke Pelabuhan Utama Lingga, Warga Minta PU Segera Perbaiki Jalan
-
Meutya Hafid Sebut iPhone 16 Lolos Sertifikasi, AirTag Segera Diproduksi di Batam
-
200 Rumah di Lingga Dibekali Panel Surya untuk Perluas Akses Listrik, Kapan Direalisasi?
-
Waspadai Modus Penipuan Jelang Lebaran di Batam, Ini Tips Agar Tak Jadi Korban