SuaraBatam.id - Asupan cairan tubuh kita berkurang selama puasa, menyebabkan seseorang mudah lemas. Faktor cuaca juga dapat mempengaruhi hilangnya cairan dalam tubuh.
Namun, hal ini dapat kita cegah dengan mengkonsumsi makanan yang dapat mencegah resiko dehidrasi pada saat berbuka puasa atau santap sahur.
Berikut daftar makanannya:
Semangka
Sudah bukan rahasia umum, buah yang satu ini memang memiliki kandungan air yang cukup tinggi. Semangka mengangdung air sekitar 92 persen tiap 100 gram.
Semangka juga mengandung antioksidan seperti likopen, citrulline dan asam askorbat, vitamin B1 dan B6 serta mineral seperti magnesium dan potassium.
Kandungan mineral dan air yang melimpah pada semangka ini dapat membantu menyeimbangkan elektrolit dalam tubuh serta mencegah dehidrasi.
Melon
Seperti semangka, kandungan tinggi pada buah melon yakni sekitar 90-99 persen kandungan air menjadikan melon menjadi salah satu buah yang dapat menjaga keseimbangan selktrolit dalam tubuh.
Biji melon juga mengandung polifenol, flavonoid, tannin dan karotenoid yang bermanfaat bagi tubuh.
Selada
Tidak hanya buah-buahan sayuran seperti selada juga memiliki kandungan air serta serat dan nutrisi yang baik bagi tubuh. Selain dapat mencegah dehidrasi, selada juga dapat mencegah kulit kerng serta melindungi dari paparan matahari.
Mentimun
Menurut penelitian mentimun dapat membantu untuk melembabkan dan menghidrasi tubuh.
Selain itu, kandungan potassium, asam folat dan vitamin C yang terkandung dalam mentimun juga kaya akan manfaat bagi tubuh.
Tomat
Selain memiliki kandungan air yang tinggi, lycopene antioksidan dalam tomat juga memiliki peran penting dalam menjaga berbagai fungsi tubuh.
Hal ini membuat tomat menjadi pilihan bahan makanan yang dapat dokinsumsi selama bulan Ramadhan.
Berita Terkait
-
Tanggal Berapa Puasa Ramadan 2026 Dimulai: Ini Versi Pemerintah dan Muhammadiyah
-
Ramadan dan Tubuh yang Beradaptasi: Mengapa Keluhan Kesehatan Selalu Datang di Awal Puasa?
-
6 Hikmah Tradisi Munggahan Sebelum Puasa Ramadan untuk Umat Muslim
-
Kapan Waktu Tepat Munggahan Ramadan 2026? Cek Jadwal Ideal di Sini!
-
Ramadan Tiba tapi Belum Bayar Utang Puasa dan Lupa Jumlahnya, Harus Bagaimana?
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Apakah Habis Pakai Cushion Perlu Pakai Bedak? Ini 5 Rekomendasi Cushion SPF 50
- 5 Rekomendasi HP RAM 8GB Rp1 Juta Terbaik yang Bisa Jadi Andalan di 2026
- 34 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 20 Januari: Sikat TOTY 115-117 dan 20.000 Gems
Pilihan
-
Rebut Hadiah Berlimpah! Tabungan Pesirah Bank Sumsel Babel Jadi Penggerak Potensi Daerah
-
ASEAN Para Games 2025: Nurfendi Persembahkan Emas Pertama untuk Indonesia
-
Perbedaan Jaring-jaring Kubus dan Balok, Lengkap dengan Gambar
-
Rupiah Loyo, Modal Asing Kabur Rp 27 Triliun Sejak Awal Tahun
-
Izin Tambang Emas Martabe Dicabut, Agincourt Resources Belum Terima Surat Resmi dari Pemerintah
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen