SuaraBatam.id - Orang terkaya di dunia, Elon Musk mengatakan masih bingung menyumbangkan uangnya untuk donasi atau sedekah.
"Dalam hal donasi, menurut saya sangat sulit untuk memberikan uang secara efektif," kata Musk dalam percakapan baru-baru ini mengutip Insider di Jakarta, Senin (28/3/22).
Dia ingin sekali uang yang disumbangkanya benar-benar dibutuhkan.
"Saya selalu mencari cara untuk memberikan uang yang efektif," lanjutnya.
Musk juga menyinggung perubahan positif yang dia harapkan akan dibawa oleh SpaceX dan Tesla.
"Saya ingin menekankan bahwa SpaceX dan Tesla pada dasarnya berniat untuk meningkatkan kualitas masa depan," katanya. "Terutama dalam hal kegunaan bagi kemanusiaan. Tesla dengan mempercepat energi berkelanjutan. Dan SpaceX dengan memungkinkan hubungan antarplanet. Ini lebih dari yang bisa saya lakukan sendiri."
Musk adalah salah satu orang terkaya dalam sejarah manusia dengan kekayaan bersih sekitar USD260 miliar (Rp3.763 triliun).
Ketika ditanya bagaimana perasaannya menjadi orang terkaya dunia, Musk mengatakan bahwa menurutnya Presiden Rusia Vladimir Putin masih jauh lebih kaya daripada dirinya.
Baca Juga: Reza Arap Kembalikan Duit dari Doni Salmanan, Penampakan Gepokan Rp 950 Juta Disorot
Berita Terkait
-
Ancol Donasikan 10 Persen Penjualan Tiket Malam Tahun Baru ke Korban Bencana Sumatra
-
Tak Sekadar Bisnis, Wook Group Dorong Pembangunan Sosial di Daerah Rawan Bencana
-
Donasi Rp7,6 Miliar Terasa Jadi Rp15 Miliar, Strategi Ferry Irwandi Salurkan Bantuan Dibongkar
-
Malam Tahun Baru 2026 di Jakarta Usung Doa Bersama dan Donasi Korban Bencana
-
Gandeng Kreator Konten: Setiap Pembelian Sepatu Kini Donasi Rp50 Ribu untuk Buku Anak di Lombok
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan dari Suzuki, Ideal untuk Harian karena Fungsional
Pilihan
-
Rumus Keliling Lingkaran Lengkap dengan 3 Contoh Soal Praktis
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
Terkini
-
5 Mobil Kecil Bekas Murah, Hemat Biaya Operasional buat Pemula
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen