SuaraBatam.id - Rizky Billar dan Lesti Kejora diantara selebriti yang ikut terseret kasus penipuan Doni Salmanan. Mereka diduga menerima hadiah pernikahan senilai Rp1 miliar dalam bentuk amplop.
Saat itu memang Doni Salmanan memberikan amplop sebagai hadiah pernikahan pada 19 Agustus 2022. Pasangan pengantin itu sempat mengunggahnya sebagai konten di kanal Youtube.
Namun, lewat tangkapan layar Instagram story Rizky Billar mengungkap jumlah uang amplop untuk hadiah pernikahan dari Doni Salmanan jumahnya bukan Rp 1 miliar tetapi hanya Rp 20 juta, Instagram @rizkybillar.
"Beliau sempat memberikan kami amplop sebagai hadiah pernikahan senilai 20 juta rupiah," kata Rizky Billar seperti yang dikutip Hops.ID dari Instagram Story akun @rizkybillar pada Sabtu, 19 Maret 2022.
Polisi yang telah menetapkan Doni Salmanan sebagai tersangka pun memanggil para pihak yang diduga pernah menerima uang atau aliran dana dari yang bersangkutan, termasuk Rizky Billar dan Lesti Kejora.
"Sebagai warna negara yang baik, kami akan kooperatif dengan memenuhi panggilan tersebut serta bersedia mengembalikan uang yang telah diberikan saudara DS kepada kami ke pihak yang berwenang," ujarnya.
Selain itu, banyak nama selebritas tanah air yang ikut terjerat diantaranya, Rizky Febian, Arief Muhammad, Reza Arap, dan Atta Halilintar.
Berita Terkait
-
5 Fakta Kasus Timothy Ronald dan Dugaan Penipuan Kripto MANTA Network
-
Marak Penipuan Investasi Bodong di Telegram, Ini Modusnya
-
Investasi Bodong Hancurkan Eks MU, dari Gaji Rp900 Juta Per Pekan hingga Bangkrut
-
Jadi Tom and Jerry, Lesti Kejora dan Rizky Billar Siap Bikin Gemas di Sinetron Senandung Cinta Lilis
-
Strategi Bibit Jaga Investor Pasar Modal Terhindar dari Investasi Bodong
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
- 50 Kode Redeem FF Terbaru 17 Januari 2026, Klaim Hadiah Gojo Gratis
Pilihan
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
-
Jelang Kunjungan Prabowo ke Inggris, Trah Sultan HB II Tolak Keras Kerja Sama Strategis! Ada Apa?
-
Siapa Ario Damar? Tokoh Penting Palembang yang Makamnya Kini Dikritik Usai Direvitalisasi
Terkini
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya