SuaraBatam.id - Pihak Steno Ricardo melaporkan Mawar AFI pada pihak kepolisian karena merasa dirugikan karena curhatan Mawar AFI di sosial medianya. Pihak kepolisian pun sudah membenarkan adanya laporan dari Steno Ricardo kepada Mawar AFI.
"Hari Kamis minggu lalu kita sudah terima laporan kasusnya diduga pencemaran nama baik atas nama yang diduga terlapor yang dikenal sebagai Mawar AFI dari pihak suami melalui kuasa hukum," ungkap Kasat Reskrim Polresta Depok, AKBP Yogen Baruno dikutip dari kanal YouTube Intens Investigasi.
Lebih lanjut AKBP Yogen Baruno menjelaskan, pihaknya masih dalam tahap penyelidikan dalam kasus ini. Maka dari itu pihak kepolisian masih mengumpulkan keterangan dari kedua belah pihak antara Steno Ricardo sebagai pelapor dan Mawar AFI sebagai terlapor.
"Sudah kita terima kemudian sudah kita gelar kasusnya.
Nanti akan kita panggil terutama dari pelapor dulu terkait dengan keterangan yang kita butuhkan untuk memenuhi unsur-unsur dari kasus tersebut," terangnya.
"Nanti setelah saksi-saksi yang menguatkan dari ahli, bisa kita panggil Mawar AFI untuk kita panggil juga," ujarnya lagi.
Seperti diketahui, Mawar AFI sebelumnya mengumbar informasi bahwa mantan suaminya menikahi si baby sitter. Ia memajang beberapa bukti perselingkuhannya ke media sosial.
Curhatan Mawar AFI menyebabkan Steno Ricardo dan istri barunya Susi Latifah dihujat masal oleh masyarakat Indonesia. Selain itu, Steno pun hingga diberhentikan sementara dari pekerjaannya.
Baca Juga: Dilaporkan Mantan Suami, Mawar AFI Siap Penuhi Panggilan Polisi
Berita Terkait
-
Pakar: Laporan Terhadap Pandji Pragiwaksono Salah Alamat, Ini Alasannya!
-
Pandji Pragiwaksono Dilaporkan ke Polisi Terkait Dugaan Penistaan Agama dalam Materi 'Mens Rea'
-
Dituduh Dalangi Teror, Firdaus Oiwobo Polisikan DJ Donny terkait Pencemaran Nama Baik
-
Pemilik Akun Doktif Jadi Tersangka Dugaan Pencemaran Nama Baik, Tapi Tidak Ditahan
-
Buntut Dokumenter Kontroversial, Trump Tuntut BBC Ganti Rugi Miliaran Dolar
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
- Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik
-
BGN Minta Mitra dan Yayasan Peduli Terhadap Siswa-siswi Penerima Manfaat
-
Pejabat Utama dan Kapolres di Polda Kepri Dimutasi, Berikut Namanya
-
Anggota Polisi di Kepri Jalani Sidang Etik usai Diduga Aniaya Pacar