SuaraBatam.id - Crazy Rich asal Bandung, Doni Salmanan ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan penipuan berkedok binary option lewat platform Quotex.
Dikenal kaya raya, siapa sangka laki-laki ini pernah menjadi tukang parkir di Kota Bandung.
Namun hidupnya melejit dan menjadi tajir setelah kenal internet dan trading saham. Dari mana saja sumber Doni Salmanan yang bisa membuatnya begitu tajir? Berikut ulasannya.
Ads YouTube
Bisnis Doni Salmanan yang pertama adalah mengelola situs Youtube. Bisnis ini terbilang menjanjikan setelah kanal tersebut mendapatkan ad sense.
Doni Salmanan diketahui memiliki dua akun Youtube yakni Doni Salmanan dan King Salmanan. Keduanya membahas aktivitas Doni dari dua sisi yang berbeda. Walau demikian, keduanya sama-sama memiliki subscriber di atas satu juta pengikut.
Akun Doni Salmanan diketahui menunjukkan aktivitas keseharian Doni dan hobinya di bidang otomotif. Doni yang bagi-bagi uang kepada pengemudi ojol pun diunggah lewat akun ini.
Di samping itu ada juga aktivitas keluarga Doni yang baru saja menikahi pujaan hatinya. Akun satu lagi yakni King Salmanan membahas aktivitas Doni dalam melakukan trading online. Di sana dia biasa membagikan tips agar sukses bermain saham.
Trading Saham
Trading saham adalah lini bisnis Doni Salmanan yang diketahui menghasilkan pundi-pundi rupiah paling besar. Lewat aktivitas ini, Doni juga berhasil memperoleh penghasilan lebih tinggi daripada tukang parkir.
Trading dimulai Doni setelah mempelajarinya dari internet dengan modal Rp500.000. Beberapa instrumen trading pernah dia mainkan seperti cryptocurrency, saham, dan forex.
Baca Juga: Langsung Ditahan Usai Ditetapkan sebagai Tersangka, Harta Doni Salmanan Bakal Disita?
CEO Salmanan Group
Doni Salmanan juga merambah dunia bisnis dengan mendirikan perusahaan bernama Salmanan Group. Lini usahanya ada di bidang kedai kopi dan rokok elektrik. Usaha ini pun benar-benar dibangun Doni dari nol setelah dia mendapatkan keuntungan dari aktivitas trading.
Berita Terkait
-
Spesifikasi Lamborghini Huracan, Sports Car Termewah Doni Salmanan yang Dilelang KPK
-
Ngeri! Teror Air Keras Pelaku Tawuran di Jaktim, Tukang Parkir Warkop jadi Sasaran
-
Daftar Koleksi Lelang Milik Doni Salmanan, Ada Lamborghini Huracan Harga Murah!
-
Bedah 3 Mobil Mewah Doni Salmanan yang Dilelang Negara
-
20 Menit Parkir Kena Rp100 Ribu, Aksi Tukang Parkir di Bogor Viral
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- 5 Mobil Diesel Bekas 7-Seater yang Nyaman dan Aman buat Jangka Panjang
- Dua Tahun Sepi Pengunjung, Pedagang Kuliner Pilih Hengkang dari Pasar Sentul
- Senyaman Nmax Senilai BeAT dan Mio? Segini Harga Suzuki Burgman 125 Bekas
- 5 Sepatu Saucony Paling Nyaman untuk Long Run, Kualitas Jempolan
Pilihan
-
Mulai Tahun Ini Warga RI Mulai Frustasi Hadapi Kondisi Ekonomi, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
CORE Indonesia Soroti Harga Beras Mahal di Tengah Produksi Padi Meningkat
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
Terkini
-
Realisasi Investasi Batam Capai Rp69 T di 2025, Singapura Jadi Sumber Utama
-
Ekspedisi Jakarta Batam Terpercaya & Efisien | Harddies Cargo
-
Beasiswa untuk 1.100 Mahasiswa 7 Kampus Negeri Ternama, Batam Jadi Tujuan Belajar
-
Kapal di Karimun Diamankan, Ternyata Bawa Narkoba dan Kayu Tanpa Dokumen
-
Wakil Kepala BGN Ingatkan Pihak Terkait MBG Bekerja Sama dengan Baik