SuaraBatam.id - Warga Karimun, Kepulauan Riau, mendapatkan bonus dua liter BBM jenis Pertalite gratis setelah divaksinasi.
Ini sebagai satu cara ditempuh pemerintah untuk mendongkrak capaian vaksinasi Covid-19. Salah satunya dengan memberikan hadiah bagi peserta vaksinasi.
Bonus diberikan untuk warga yang mengikuti vaksinasi di gerai vaksin Presisi Polres Karimun, di SPBU Poros dan SPBU Sei Raya.
Selain hendak mengisi BBM kendaraan di SPBU, warga juga dapat langsung melakukan vaksin, baik itu untuk dosis 1, 2 dan 3 atau booster.
Warga setempat pun berbondong datang ke Polres Karimun itu. Setelah melakukan vaksin, masyarakat diberikan kupon untuk ditukar langsung dengan dua liter BBM jenis pertalite di SPBU.
"Ini salah satu langkah yang kita lakukan untuk mempercepat program vaksinasi di Kabupaten Karimun," kata Kapolres Karimun, AKBP Tony Pantano, melansir Batamnews, Jumat (4/3/2022) di SPBU Sei Raya.
Sehingga, untuk memberikan kemudahan bagi masyarakat, inovasi gerai vaksin presisi di SPBU dilakukan, juga ditambah dengan pemberian BBM gratis.
"Kita tidak hanya langsung turun dan memberikan pelayanan. Bagi yang telah vaksin di gerai kita, dapat 2 liter BBM gratis jenis pertalite," ucap Tony.
Disebutkan juga bahwa, percepatan vaksinasi tersebut juga untuk memberikan kekebalan tubuh pada masyarakat sehingga terbentuknya kelompok imun kuat di tengah masyakat.
Baca Juga: Pasien Covid-19 Pertama Ajak Warga Segera Ikuti Vaksinasi: Jangan Percaya Konspirasi
Berita Terkait
-
Peran Vaksinasi Dewasa dalam Meningkatkan Kesehatan dan Mengurangi Biaya Medis Jangka Panjang
-
Ngeri, Ternyata Ini yang Terjadi Kalau Dari Lahir Anak Tidak Diimunisasi
-
Trump Tunjuk Aktivis Anti-Vaksin Robert F. Kennedy Jr. Jadi Menteri Kesehatan!
-
Suzuki Wagon R Belum Mati! Hadir dengan Teknologi Baru dan Harga Tetap Terjangkau, Gunakan Pintu Geser?
-
Siswa Rentan Tertular Penyakit, Ketua IDAI Minta Pelaksanaan Vaksinasi di Sekolah Terus Diperkuat
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024
-
Melestarikan Mangrove, Mengangkat Ekonomi: Perjuangan Gari di Kampung Tua Bakau Serip, Desa Binaan Astra