SuaraBatam.id - Pemerintah Kepulauan Riau (Kepri) menganggarkan Rp10 miliar untuk pembangunan perpanjangan landasan pacu atau runway Bandar Udara Raja Haji Abdullah (RHA) Karimun, Kepulauan Riau.
Landasan pacu Bandara RHA yang diperpanjang 400 meter agar dapat didarati pesawat berukuran besar akan dibangun tahun depan.
Melansir Batamnews, Kepala Bandara RHA Karimun, Fanani Zuhri mengatakan bahwa, ada dua sisi nantinya yang dilakukan perpanjangan landasan pacu, yaitu bagian barat dan timur.
"Untuk bagian sisi Timur itu ke arah laut dan untuk sisi Barat pada bagian darat," kata Fanani, Sabtu (26/2/2022).
Untuk perpanjangan runway ke arah laut termasuk membangun sisi keselamatan penerbangan, pihaknya akan melakukan reklamasi.
Sementara itu, untuk bagian barat yang mengarah pada daratan juga menunggu pembebasan lahan agar dapat segera dibangun.
Oleh karena itu, persoalan dalam pembebasan lahan tersebut merupakan tanggungjawab Pemerintah. Sebab, di tahun 2023 hingga 2024 proses pembangunan telah dilakukan.
"Makanya hal itu, menjadi kewajiban pemerintah daerah baik kabupaten dan [rovinsi untuk penyiapan lahan," ujar Fanani.
Rencana perpanjangan landasan pacu bandara RHA hingga 2000 meter itu, menargetkan untuk pesawat jenis Boeing dapat mendarat.
Sehingga, proses dalam pembangunan diperkirakan akan dilakukan beberapa tahap. Karena, selain perpanjangan juga akan dilakukan pelebaran dan pengerasan, serta melengkapi sejumlah fasilitas pendukung lainnya.
Baca Juga: Polisi Tangkap 4 Pelaku Pemalsuan Surat PCR di Bandara Soetta, Ini Perannya
"Bisa jadi 3 tahap. Disamping kita melakukan perpanjangan, juga melakukan pelebaran, mungkin sebelum itu juga kita lakukan pengerasan," ucapnya.
Namun, jika adanya bantuan dana yang cukup besar dari pemerintah pusat maupun provinsi, Fanani memprediksi bahwa akan cepat terselesaikan.
Berita Terkait
-
Cari Mobil Bekas Irit BBM, Ini Harga dan Spesifikasi Karimun, Agya, dan Ayla!
-
Skandal Timah! Bos Sriwijaya Air Hendry Lie Dibekuk Kejagung, Berawal dari Singapura
-
Dari Singapura untuk Perpanjang Paspor, Kejagung Ciduk Tersangka Kasus Timah Hendry Lie di Bandara Soetta
-
Berangsur Normal, Jumlah Penumpang di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali Meningkat
-
Suzuki Wagon R Belum Mati! Hadir dengan Teknologi Baru dan Harga Tetap Terjangkau, Gunakan Pintu Geser?
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Berapa Harga HP Infinix Smart 8 RAM 6?
-
Ibu di Batam Aniaya Anak Kandung Pakai Rantai Besi, Berawal dari Hal Sepele Ini
-
Progres Konstruksi Container Yard Batuampar, Green Port Pertama Segera Hadir di Batam
-
Berapa Harga Airpods Pro Asli Gen 2? Inilah Keunggulannya
-
16 Atlet Muaythai Batam Bertarung di Vitka Gym, Ajang Pemanasan Menuju Porkot 2024